Inilah 7 Jenis Ikan yang Tinggi Merkuri, Kurangi Konsumsi Ikan Ini, Terutama Ibu Hamil
7 Jenis Ikan Yang MEmiliki Merkuri Tinggi -Istimewa-Tangkapan Layar youtube Kunci Sehat
Kadar ini melebihi ambang batas yang ditentukan KKP, karena tilefish dapat hidup hingga beberapa dekade, memungkinkan merkuri menumpuk lebih banyak.
BACA JUGA:Renyah dan Gurih! Ini Manfaat Lain Kerupuk Ikan Daun Kelor Palembang Bagi Kesehatan
Untuk menghindari risiko merkuri, Anda bisa memilih ikan air tawar seperti yang berasal dari sungai dan danau, karena lingkungan air tawar cenderung memiliki kontaminasi merkuri lebih rendah daripada laut.
Perlu diketahui juga, keracunan merkuri bisa menyebabkan kondisi serius seperti lumpuh otak, kebutaan, gangguan fungsi mental, gangguan paru-paru, dan gangguan pertumbuhan.
Ibu hamil juga disarankan untuk menghindari ikan dengan merkuri tinggi karena bisa mengganggu kehamilan.
BACA JUGA:Buah Unik! 9 Manfaat Buah Matoa untuk Kesehatan, Pria dan Wanita Dewasa Bakal Senang
Merkuri bisa hilang dari tubuh, tapi proses ini memakan waktu lama. Sebaiknya batasi konsumsi ikan bermerkuri tinggi ini hingga dua kali seminggu dan selingi dengan ikan tinggi omega-3.(man)
Sumber: