RASELNEWS.COM, BENGKULU SELATAN – Kabupaten Bengkulu Selatan tertinggi kedua capaian vaksin booster di Provinsi Bengkulu. Setelah posisi pertama ditempati Kabupaten Kaur.
Dinas Kesehatan (Dinkes) terus gencar melakukan vaksinasi di sejumlah wilayah BS, terutama di Puskesmas-Puskesmas. Pemberian vaksinasi saat ini fokus untuk dosis kedua dan booster atau dosis lengkap yakni dosis ketiga. Bahkan, sampai saat ini realisasi capaian vaksin booster terus bertambah, berkat kerja keras tim vaksinator di lapangan. Capaian vaksin booster Kabupaten BS sudah 24,68 persen. Sedangkan capaian vaksinasi dosis II sudah 80,28 persen, untuk vaksinasi dosis I realisasi capaian sudah 97,88 persen. BACA JUGA:Lupa Matikan Api, Dapur Ludes Terbakar “Capaian vaksin booster terus bertambah, petugas di lapangan terus melakukan vaksinasi dan pelayanan di Puskesmas maupun program serbuan vaksin,” ujar Kabid P2P Dinkes BS, Budi Syaputra M.Kes. Dikatakan Budi, pelaksanaan vaksinasi ini untuk mempercepat capaian vaksinasi dosis ketiga atau booster. Mengingat target vaksinasi di Kabupaten BS sebanyak 129.298 orang atau sasaran. Diharapkan, dengan adanya kesedaran warga untuk vaksin lengkap dosis pertama dan dosis kedua serta booster kita semua akan semakin terlindungi dari virus Covid-19. “Untuk itu, kami berharap warga yang sudah vaksin satu dan dua agar tidak menunda waktu lagi untuk segera vaksin booster dengan mendatangi pusat pelayanan,” pungkasnya. (one)Tertinggi Kedua Capaian Vaksin Booster
Selasa 12-07-2022,19:15 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Rabu 27-11-2024,21:02 WIB
Hasil Pilkada Bengkulu Selatan 2024! Paslon Nomor 2 Unggul, Gusnan Mulyadi: Tipis Sekali, Harus Dikawal
Senin 25-11-2024,20:18 WIB
Pembelian BBM di SPBU di Bengkulu Selatan Diperketat, Kendaraan Jenis Ini Dilarang 'Minum' BBM Bersubsidi
Minggu 24-11-2024,17:12 WIB
Hari Tenang, Ratusan APK Paslon Gubernur dan Bupati di Bengkulu Selatan Ditertibkan Bawaslu
Sabtu 23-11-2024,13:37 WIB
Prakiraan Cuaca Wilayah Bengkulu dan Sekitarnya, Berdasarkan Informasi dari BMKG!
Selasa 19-11-2024,12:32 WIB
Orang Tua Siswa di Bengkulu Selatan Wajib Tahu! Begini Mekanisme Penyaluran dan Penerimaan Dana PIP
Terpopuler
Sabtu 30-11-2024,10:04 WIB
Presiden Prabowo Subianto Sebut UMP Naik 6,5 Persen! Ini 10 Provinsi dengan Kenaikan UMP Tertinggi 2025
Jumat 29-11-2024,19:08 WIB
Coblos Belasan Surat Suara Paslon Nomor 3, Ketua KPPS Ini Langsung Dipecat
Jumat 29-11-2024,17:16 WIB
Syarat dan Cara Daftar Beasiswa S2 Swedia 2025: Kuliah Gratis Tanpa Syarat IELTS dan LoA
Sabtu 30-11-2024,09:29 WIB
Pilkada Bengkulu Selatan Dipastikan ke MK
Jumat 29-11-2024,16:48 WIB
United E-Motor C2000 Hadir dengan Jarak Tempuh 130 Km, Diskon Rp 7 Juta
Terkini
Sabtu 30-11-2024,12:15 WIB
Jarang Diketahui! Ini 8 Manfaat Tersembunyi Jeruk Bali untuk Kesehatan
Sabtu 30-11-2024,10:04 WIB
Presiden Prabowo Subianto Sebut UMP Naik 6,5 Persen! Ini 10 Provinsi dengan Kenaikan UMP Tertinggi 2025
Sabtu 30-11-2024,09:29 WIB
Pilkada Bengkulu Selatan Dipastikan ke MK
Sabtu 30-11-2024,08:56 WIB
Catat! SKB CPNS 2024 Pemprov Bengkulu Digelar 9 Desember, Lokasinya Hanya di Sini
Sabtu 30-11-2024,08:44 WIB