BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Sejak beberapa bulan terakhir, kasus baru Covid-19 di Kabupaten Bengkulu Selatan (BS) benar-benar sudah tidak ada.
Status darurat Covid-19 juga sudah tidak diberlakukan di beberapa daerah termasuk di BS. Namun memang status pandemi Covid-19 belum dicabut pemerintah secara resmi. Hanya saja, tidak ditemukannya lagi kasus covid-19 membuat Pemkab BS mengalihkan anggaran penanganan pada APBDP 2022. BACA JUGA:Pemutihan Pajak, Wajib Sudah Vaksin Covid 19 Dosis 1 dan 2 Anggaran dapat dimanfaatkan untuk kebutuhan pembangunan lainnya. Bahkan menurut Kepala Dinas Kesehatan BS, Didi Ruslan M.Si, bukan hanya anggaran penanganan dan penanggulangan Covid-19 yang tidak dianggarkan lagi, anggaran insentif para Nakes juga sudah ditiadakan. "Kebijakan itu diambil mengingat kasus penyebaran pandemi Covid-19 sudah melandai sejak beberapa bulan terakhir," ungkap Didi. BACA JUGA:Nol Kasus Covid-19, Bakal Ditetapkan Sebagai Endemi Namun pencabutan status darurat Covid-19 tetap harus menunggu keputusan pemerintah pusat. Sebab penetapan status pandemi merupakan kewenangan pemerintah pusat. "Kami akan fokus pada pelayanan masyarakat. Namun pelayanan vaksinasi tetap kami laksanakan," tutur Didi. (one)Anggaran Penanganan Covid-19 dan Insentif Nakes Ditiadakan
Rabu 05-10-2022,12:39 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Senin 24-11-2025,17:39 WIB
BREAKING NEWS: 5 Warga Bengkulu Selatan Ditembak, Pelaku Diduga Karyawan PT ABS
Kamis 29-05-2025,12:37 WIB
Sah! KPU Tetapkan Rifai-Yevri Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan Periode 2025-2030
Selasa 13-05-2025,19:04 WIB
Duh, Ada Anggaran Rokok, Gula Kopi, dan Amplop Tamu di Anggaran SD Negeri Ini
Sabtu 19-04-2025,05:49 WIB
9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Satu di Bengkulu, Ini Pesan Wamendagri Ribka
Kamis 10-04-2025,10:23 WIB
Harga TBS Sawit di Bengkulu Selatan Pasca Lebaran
Terpopuler
Sabtu 03-01-2026,19:13 WIB
Skutik Adventure Mirip Honda ADV Muncul di EICMA, Dibekali ABS Dual Channel dan Layar TFT
Minggu 04-01-2026,09:08 WIB
Yamaha Resmi Perkenalkan TMAX 560 Versi 2026 Edisi Khusus, Buka Jok dan Tangki Tanpa Lagi Kunci
Minggu 04-01-2026,08:42 WIB
Rekomendasi Mobil Bekas Rp 50 Jutaan Tahun 2026, Desain Mewah, Pajak Murah
Minggu 04-01-2026,11:23 WIB
Honda Super Cub 110 dan Cross Cub 110 Bangkit Dari ‘Kubur’, Motor Legenda Abadi Versi 2026, Harga Bikin Cemas
Minggu 04-01-2026,10:20 WIB
Sempat Bakal Disuntik Mati, Toyota Lanjutkan Produksi Innova Crysta Hingga 2027
Terkini
Minggu 04-01-2026,18:00 WIB
Penerus Honda Blade Muncul, Andalkan Mesin 125 cc dengan Efisiensi Tinggi
Minggu 04-01-2026,17:38 WIB
Yamaha MX King 2026 Resmi Mengaspal di Indonesia, Desain Lebih Agresif dan Sporty
Minggu 04-01-2026,17:00 WIB
Yamaha FreeGo 125 Tipe Baru Resmi Meluncur, Tampil Lebih Sangar dan Sporty
Minggu 04-01-2026,16:00 WIB
Mitsubishi Montero Mini Concept 2026 Resmi Diperkenalkan, SUV Kompak Berjiwa Petualang
Minggu 04-01-2026,15:04 WIB