KAUR, RASELNEWS.COM - Kondisi jembatan gantung Luis di Desa Bungin Tambun I Kecamatan Padang Guci Hulu (Pagulu), Kabupaten Kaur, sangat memprihatinkan.
Pasalnya lantai jembatan sudah lapuk dan sewaktu-waktu bisa menelan korban jiwa, khususnya pengendara yang melintasi jembatan tersebut. “Jembatan gantung ini terbuat dari papan dan kondisinya sudah rusak dan belum ada perbaikan sama sekali,” kata Arwin Sidi, Kades Bungin Tambun I, Selasa (1/11/2022). BACA JUGA:Hujan, Jembatan di Kaur Ambruk Jembatan sepanjang sepuluh meter dan lebar tiga meter yang sempat putus dan menewaskan 10 warga Kaur pada 2020 lalu itu, menjadi akses satu-satunya warga ke perkebunan di Desa Bungin Tambun 1. Bila tidak hati-hati, kendaraan yang melintas bisa terperosok. Bahkan terjun ke sungai di bawah jembatan. Kondisi lantai jembatan yang terbuat dari papan mengalami kerusakan sejak setahun terakhir. Bila musim panen, warga tidak berani membawa beban terlalu berat melintasi jembatan. BACA JUGA:Lapor Pak...Jembatan Ataran Lebar Rusak Parah, Oki: Bukan Lagi Goyang-goyang, Tapi Sudah Mau Putus “Jembatan Luis ini sempat putus tahun 2020 lalu dan menyebaban 10 warga meninggal dunia, pembuatan jembatan ini kita lakukan swakelola dan hanya bisa dilalui pejalan kaki saja. Untuk masyarakat mengangkut hasil panen harus dipikul,”terangnya. Ditambahkan Kades, dengan kondisi jembatan yang sangat memperihatikan itu, para petani banyak resah. Karena tidak ada akses yang lain lagi, warga tetap memaksa diri untuk melalui jembatan dengan ancaman bisa ambruk dan masuk ke bawa jembatan itu. BACA JUGA:Kecewa, Warga Karang Cayo Swadaya Bangun Jembatan Sendiri Kades berharap pemerintah daerah dapat segera membangun kembali jembatan tersebut agar tidak menimbulkan korban jiwa lagi. “Nah karna jembatan tak layak digunakan, kita sudah usulkan untuk diperbaiki, dan kita berharap jembatan ini dibangun permanen, sehingga aktivitas masyarakat mengangkut hasil pertanian lancar,” harapnya. (jul)Jembatan Gantung Luis di Kaur Memprihatinkan, Warga Ingatkan Tragedi 10 Nyawa Melayang
Rabu 02-11-2022,13:23 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Selasa 06-01-2026,16:35 WIB
Sekda Kaur Tegaskan Honorer R4 Tidak Dirumahkan pada 2026
Minggu 30-11-2025,08:18 WIB
SDM Koperasi Merah Putih di Kabupaten Kaur Dilatih! Ini Pesan Wabup Kaur
Jumat 28-11-2025,17:05 WIB
APBD Kaur 2026 Dibahas, Fokus 6 Prioritas Pembangunan! Ini Rinciannya
Selasa 19-08-2025,16:54 WIB
DPRD Kaur Dukung Penuh Program Pemerintah Pusat, Januardi: Semua Untuk Masyarakat
Selasa 19-08-2025,16:47 WIB
DPRD Kaur Minta Pemkab Percepat Pengoperasian RS Pratama
Terpopuler
Rabu 07-01-2026,13:06 WIB
Honda Supra Terbaru Hadir dengan Tampilan Lebih Sporty, Ini Detail Desain dan Fiturnya
Rabu 07-01-2026,12:30 WIB
Promo Cashback dan Diskon Token Listrik Januari 2026, Pelanggan Tersenyum Hemat Tagihan
Rabu 07-01-2026,13:30 WIB
QJMOTOR Siap Luncurkan 4 Motor Baru, Fokus Motor Sport Fairing dan Adventure
Rabu 07-01-2026,11:30 WIB
Honda Xtracker Siap Hadir di Indonesia, Motor Bebek Trail Baru dengan Harga Terjangkau
Rabu 07-01-2026,09:02 WIB
7 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan Kulit, Wanita Wajib Tahu
Terkini
Rabu 07-01-2026,18:10 WIB
Rahasia Makanan yang Membuat Kulit Cerah, Halus, dan Sehat dari Dalam! Terbukti Secara Ilmiah
Rabu 07-01-2026,17:46 WIB