BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Tersangka pencurian sepeda motor Honda Beat milik mantan Kades Sebilo Kecamatan Pino, Robinson Manalu, ternyata memiliki komplotan.
BACA JUGA:Bawaslu RI Rekrut PPPK, PPNPN Bawaslu Kaur Gelar Unjuk Rasa, Merasa Terancam? Bukan hanya tersangka berinisial JA (23), warga Desa Keban Agung Kecamatan Kedurang dan LAP (19), warga Desa Keban Jati Kecamatan Ulu Manna saja, tapi ada tiga pelaku lain yang terlibat dalam jaringan mereka. BACA JUGA:Bangun Akses 4 Kecamatan di Bengkulu Selatan, Kementerian PUPR Gelontorkan Anggaran Rp60 Miliar Komplotan ini pun sudah beraksi di banyak tempat (TKP). “Mereka (pencuri sepeda motor) ini berkomplot, total ada lima orang. Dua tersangka sudah ditangkap, tiga lagi masih dikejar. BACA JUGA:Duh...Kuota BBM Bersubsidi di Bengkulu Berkurang Selain TKP jembatan Tanjung Saung, mereka juga beraksi di TKP lain,” beber Kapolres BS AKBP Juda T Tampubolon SIK, MH melalui Kasat Reskrim Iptu Fajri Chaniago STK, SIK disampaikan Kanit Pidum Ipda Dodi Heriansyah. BACA JUGA:Terbaru!!! PT Angkasa Pura Buka Lowongan Kerja, Semua Untuk Lulusan SMA/SMK, Cek Syarat dan Linknya Salah satu TKP aksi pencurian yang terungkap yakni di Desa Simpang Pino Kecamatan Ulu Manna. Tersangka mengambil sepeda motor Honda Beat milik Liwisti pada 23 November 2022 lalu. BACA JUGA:DKP Bengkulu Selatan Lanjutkan Program Era Gro, Jual Sembako Harga Grosir Tersangka mengambil sepeda motor korban dari dalam rumah dengan cara masuk lewat jendela dan merusak pintu depan. Korban mengetahui sepeda motornya dicuri saat selesai beres-beres rumah dan tidak melihat keberadaan motornya. BACA JUGA:BREAKING NEWS: Ibu-ibu di Seluma Laporkan Petugas PT FBA ke Polisi dengan Sangkaan Pelecehen Seksual “Dari tiga TKP yang sudah terungkap, baru satu motor yang diamankan. Tiga lagi masih dicari, kemungkinan sudah dijual oleh para tersangka,” sambung Kanit Pidum. Untuk kasus curanmor di Desa Simpang Pino, Kanit Pidum mengaku ditangani oleh Polsek Pino sesuai TKP. BACA JUGA:Resmi!!! LPG 3Kg Tak Lagi Dijual Eceran, Pembeli akan Diverifikasi Namun untuk pengembangan mendalam, Polres BS akan membantu penyelidikan. Terutama untuk mengungkap tiga pelaku yang masih melarikan diri. “Untuk dua LP yang sudah diungkap ini perkaranya ditangani Polsek Pino. BACA JUGA:Daerah Termiskin di Bengkulu Tahun 2022, Bukan Kota Bengkulu, Ternyata Ini Nama Kabupatennya Sedangkan tiga pelaku yang masih kabur akan kami lakukan penyelidikan lebih lanjut. Mudah-mudahan segera bisa terungkap,” tukas Kanit Pidum. (yoh)Komplotan Pencuri Motor Mantan Kades Ternyata Beraksi Banyak TKP
Selasa 10-01-2023,10:31 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Selasa 06-01-2026,16:28 WIB
Dana Desa Bengkulu Selatan 2026 Turun Jadi Rp93,2 Miliar, Pembangunan Desa Terancam Melambat
Selasa 06-01-2026,16:19 WIB
Sawit Masih Jadi Andalan Bengkulu Selatan, Bupati Dorong Pupuk dan Investasi CPO
Selasa 06-01-2026,16:09 WIB
Pemda Bengkulu Selatan Bongkar Warung Remang-remang, Diberi Tenggat 3x24 Jam
Senin 24-11-2025,17:39 WIB
BREAKING NEWS: 5 Warga Bengkulu Selatan Ditembak, Pelaku Diduga Karyawan PT ABS
Kamis 29-05-2025,12:37 WIB
Sah! KPU Tetapkan Rifai-Yevri Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan Periode 2025-2030
Terpopuler
Selasa 06-01-2026,18:35 WIB
Rekomendasi HP Infinix Terbaik Awal 2026, Cocok Buat Pelajar dan Gaming Jaringan 5G
Selasa 06-01-2026,16:35 WIB
Sekda Kaur Tegaskan Honorer R4 Tidak Dirumahkan pada 2026
Selasa 06-01-2026,19:00 WIB
Yamaha XMAX 250 Terbaru Tampil Lebih Modern, Canggih, dan Siap Mendominasi Segmen Skuter Premium
Selasa 06-01-2026,18:00 WIB
Yamaha NMAX Neo 2026 Matte Blue Resmi Dirilis, Ini Detail Lengkap dan Harganya
Selasa 06-01-2026,17:00 WIB
Toyota Rush 2026 Resmi Hadir, Tawarkan Desain Lebih Gagah dan Fitur Modern untuk Keluarga Indonesia
Terkini
Rabu 07-01-2026,16:12 WIB
Realme 16 Pro Plus Siap Meluncur Global Awal 2026, Bawa Baterai 7.000 mAh dan Kamera 200 MP
Rabu 07-01-2026,15:30 WIB
Cuma Rp16 Jutaan? Yamaha F1ZR Reborn Dikabarkan Hadir Kembali dengan Desain Lebih Modern
Rabu 07-01-2026,14:55 WIB
Skutik Bergaya Maxi, All New Honda Vario 160 GT Meluncur, Tampil Sporty dengan Desain Menggoda
Rabu 07-01-2026,14:25 WIB