Bukan Gabus! Ini Ikan Channa Buruan Kolektor dengan Harga Fantastis

Bukan Gabus! Ini Ikan Channa Buruan Kolektor dengan Harga Fantastis

Salah satu jenis Ikan Channa-Istimewa-raselnews.com

Sedangkan, tubuh ikan Channa lebih tebal dengan jumlah sirip lebih sedikit.

BACA JUGA:Agar Tidak Tertipu Pencari Kerja Freelance Perhatikan Tujuh Tips Berikut Ini!

3. Corak

Ikan gabus pada umumnya mempunyai warna tubuh monokromatik. Sementara ikan Channa mempunyai warna corak tubuh lebih beraneka ragam dan lebih cerah.

Bentuk corak unik pada ikan Channa mampu menarik perhatian pecinta ikan hias. Hal ini berbeda dengan gabus yang biasanya dikonsumsi.

4. Habitat

BACA JUGA:BSI Pastikan Data dan Dana Aman, Nasabah dapat Bertransaksi dengan Nyaman

Habitat ikan gabus tentu berbeda dengan ikan Channa. Ikan gabus umumnya tinggal di air tawar, sedangkan ikan Channa cenderung berada di air laut dan air tawar.

Seperti ikan cupang, ikan channa membutuhkan tempat sendiri. Prilaku ikan ini terbilang agresif. Jika digabungkan dengan jenis ikan hias lain, ia akan menyerangnya.

BACA JUGA:Bappenas Buka Lowongan Kerja, Ini Syarat dan Ketentuan, Berikut Cara Daftarnya

Untuk harga yang ditawarkan dari ikan tawar jenis ini juga beragam. Termurah berkisar Rp100 ribu sampai yang termahal ini mencapai Rp50 juta.

Dilansir sumeks.disway.id ada 5 jenis ikan channa yang dijaikan koleksi

1. Ikan Channa Bleheri

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Medan

Ikan channa jenis ini dikenal dengan rainbow naked yang hidup diiklim subtropis India. Banyak dicari pecinta ikan hias karena warnanya menyerupai pelangi.

Ikan jenis ini aktif berenang dengan warna orange mencolok pada siripnya yang membuatnya banyak diminati pecinta ikan hias.

BACA JUGA:Sudirman Cup 2023, Skor Sementara Indonesia Ungguli Jerman 1:0

Channa bleheri bisa jadi salah satu alternatif untuk kamu yang ingin memelihara ikan channa karena ikan jenis bleheri ini berukuran kecil yang berkisar 17cm.

Untuk harganya juga masih terbilang terjangkau muali dari Rp150 ribu sampai Rp300 ribu.

2. Ikan Channa Argus

Ikan channa jenis argus memiliki ukuran lebih besar dari ikan channa jenis bleheri yaitu 30 sentimeter.

Sumber: