Dirazia Anggota Satpol PP Bengkulu Selatan, Istri Pemilik Kafe Keluarkan Sajam, Ini yang Terjadi

Dirazia Anggota Satpol PP Bengkulu Selatan, Istri Pemilik Kafe Keluarkan Sajam, Ini yang Terjadi

Razia Satpol PP Bengkulu Selatan Jumat (4/8/2023) dinihari-rezan oktowesa-raselnews.com

 

BACA JUGA:Gubernur Bengkulu: Awasi Penyaluran Gas LPG 3 Kilogram, 3 Jenis Usaha Indi Dilarang Gunakan Gas Subsidi

 

Hanya saja, separuh dari jumlah tersebut sudah kosong. Petugas juga menemukan bekas tumpahan minuman tuak di lantai kafe.

 

“Total ada enam lokasi yang kami periksa. Dimana, ada 5 pasangan bukan suami isteri dan belasan pengunjung beserta PL berhasil kami amankan.

 

Semuanya diamankan karena melanggar Perda Trantibum Nomor 03 Tahun 2022,” ujar Erwin.

 

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Karyawan PTPN VII Seluma Dirampok, Uang Ratusan Juta Raib

 

Dikatakan Erwin,  dari semua pengunjung tempat hiburan malam beserta hotel yang tertangkap petugas, tidak ada yang berstatus sebagai PNS ataupun aparatur negara lainnya.

 

Para pengunjung mayorita berstatus tani dan wiraswasta.

 

Sumber: