Batavia Kecil di Bengkulu, Dulu Jadi Rebutan, Kini Hanyalah Desa Terisolir, Inilah Sejarah Lebong Tandai
Penampakan desa lebong tandai-istimewa-raselnews.com
BACA JUGA:Perilaku Zodiak Ini Paling Dibenci, Ada yang Suka Memaksa, Mungkin Kamu?
Di lokasi itu juga bisa dijumpai Gudang Ampas Emas peninggalan Belanda. Gunung yang berdiri kokoh itu terletak di tengah tengah pemukiman.
Kemudian bisa juga dijumpai Napal Basurat (dinding sungai bertulis Arab). Tulisan ini merupakan situs peninggalan Hindu abad ke-16 Masehi.
Tempat bersejarah lainnya makam keluarga Chow Yung dan makam pahlawan, serta Goa Walet peninggalan Belanda yang masih terdapat di Desa Lebong Tandai. (red)
Artikel ini telah tayang di regional.inews.id dengan judul " Desa Lebong Tandai, Batavia Kecil yang Diperebutkan Banyak Negara ", Klik untuk baca: https://regional.inews.id/berita/desa-lebong-tandai-batavia-kecil-yang-diperebutkan-banyak-negara.
Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps
Sumber: dikutip dari berbagai sumber