Masuk 10 Besar Lomba Desa Wisata Bengkulu, Ini Wisata Andalan Dua Desa di Bengkulu Selatan, Memang Menarik!

Masuk 10 Besar Lomba Desa Wisata Bengkulu, Ini Wisata Andalan Dua Desa di Bengkulu Selatan, Memang Menarik!

WISATA: Arung jeram merupakan wisata andalan desa Air tenam Kecamatan Ulu Manna-dok-raselnews.com

BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Dua desa di BENGKULU Selatan yakni Desa Air Tenam Kecamatan Ulu Manna dan Desa Batu Ampar Kecamatan kedurang masuk nominasi 10 besar lomba desa wisata BENGKULU tahun 2023.

Tim juri dari Provinsi Bengkulu sudah berkunjung ke dua desa itu untuk melakukan observasi.

BACA JUGA:Video Mesum di Facebook Hebohkan Warga Kaur, Pemeran Diduga Pasangan Suami Istri, Polisi: Jangan Sebarkan

BACA JUGA:Kasus Perkelahian Renggut Tiga Nyawa Di Bengkulu Selatan Mulai Menemui Titik Terang, Ini Kesimpulan Polisi

Ternyata dua desa di Bengkulu Selatan yang masuk 10 besar lomba desa wisata ini memang memiliki potensi wisata yang luar biasa menarik, sehingga sangat layak jika dua desa itu menjadi juara lomba desa wisata Bengkulu.

Desa Air Tenam Kecamatan Ulu Manna sudah lama terkenal dengan objek wisata arung jeram.

Bahkan arung jeram sungai air Manna yang berada di Desa Air Tenam ini sudah kesohor hingga ke seluruh pelosok negeri.

BACA JUGA:Mega Mall Segera Di Bangun di Bangun Di Bengkulu Selatan, Lokasinya di Pasar Ampera

BACA JUGA:Seleksi PPPK Seluma Segera Digelar, Simak! Ini Tempat dan Jadwal Tesnya

Bahkan beberapa waktu lalu ada yang menyebut jika arung jeram sungai air Manna di Desa Air tenam ini sulit mencari tandingannya dio Indonesia.

Selain arung jeram, desa ini juga terkenal sebagai habitat puspa langka Bunga Rafflesia Arnoldi dan Bungai bangkai.

Kemudian air terjun Bidadari, air tenam kopi (ATK), kebun durian, gua batu dan pohon asuh.

BACA JUGA:BREAKING NEWS : Warga Kaur Heboh, Video Pasangan Mesum Beredar di FB

BACA JUGA:Kena Asam Lambung? Tak Perlu Obat, dr Zaidul Akbar Sarankan Gunakan Air Tajin, Begini Caranya

Sumber: asisten ii setkab bengkulu selatan