Giliran Seruan Boikot Makanan Kucing dan Anjing Digaungkan, Ada Royal Canin dan Whiskas, Berikut Daftarnya

Giliran Seruan Boikot Makanan Kucing dan Anjing Digaungkan, Ada Royal Canin dan Whiskas, Berikut Daftarnya

Giliran Seruan Boikot Makanan Kucing dan Anjing, Ada Royal Canin dan Whiskas-istimewa-rbtv.disway.id

RASELNEWS.COM - Bukan hanya produk makanan, minuman, dan kebutuhan untuk manusia yang diboikot, kini giliran makanan untuk kucing dan anjing yang diserukan untuk diboikot pasca serangan Israel ke Gaza, Palestina.

Seruan boikot ini kian masih dan viral di beberapa media sosial. Baik itu instagram maupun TikTok.

Seruan boikot lantaran diduga produk makanan kucing dan anjing tersebut berafiliasi dengan Israel.

BACA JUGA:JANGAN DIBELI! Ini Produk Unilever Pro Israel yang Tersedia di Indomaret dan Alfamart

Salah satu yang mendapat seruan paling keras dari netizen adalah produk makanan kucing bermerek dagang Mars yang memproduksi Whiskas, diantara merek makanan kucing terkenal di Indonesia.

Selain itu ada pula makanan kucing dan anjing dengan merek dagang Purina.

Dalam seruannya bahwa Whiskas merupakan produk buatan perusahaan Amerika Serikat, yang menjadi sekutu abadi Israel.

Berikut adalah beberapa produk makanan kucing dan anjing yang kena seruan boikot di media sosial sebagai dilansir Raselenews.com di akun TikTok @cofeesayang dengan mereka dagang Mars dan Purina.

BACA JUGA:CATAT! Berikut 15 Produk Israel Diboikot Konsumen Seluruh Dunia, Salah Satuanya Asuransi

1. Acana

2. Catsan

3. Dreamies

4. JAPI

5. Cesar.

6. Eukanuba

Sumber: