Yamaha Luncurkan Motor Matic Bermata Bulat, Penampilan Unyu Harga Cuma Rp 14 Jutaan, Pemakaian BBM Irit

Yamaha Luncurkan Motor Matic Bermata Bulat, Penampilan Unyu Harga Cuma Rp 14 Jutaan, Pemakaian BBM Irit

UNYU: Tampilan Yamaha Finora 125 yang unyu dan unik, motor pabrikan Yamaha ini harganya murah dan irit BBM-istimewa-raselnews.com

RASELNEWS.COM - Yamaha kembali meluncurkan skutik terbarunya. Kali ini motor matic yang diluncurkan Yamaha mengedepankan perpaduan desain klaisk modern.

Motor ini memiliki dua lampu depan berbentuk bulat menyerupai mata yang memberikan kesan unyu.

Yang paling menarik, harga motor ini sangat terjangkau, hanya dijual Rp 14 juta saja di Indonesia.

BACA JUGA:Mobil Baru Imut dan Unik Seharga Motor, Tak Perlu Pikirkan Bensin, Larinya Juga Kencang

BACA JUGA:Mobil Baru Harga Murah, Cuma Rp 90 Jutaan, Tanpa Bensin, Garansi 5 Tahun, Tampilan Mirip Jeep

Konsumsi BBM juga irit, motor matic pabrikan Yamaha ini hanya membutuhkan BBM kisaran 1 liter saja untuk menempuh jarak 60 kilometer.

Motor matic bermata bulat dengan tampilan unyu pabrikan Yamaha ini diberi label Finora 125.

Skutik neoretro baru di kelas CL ini menggunakan dual headlamp berbentuk bulat menyerupai mata dengan pencahayaan proyektor serta DRL di sisinya.

BACA JUGA:Mobil Listrik Terancam! Jepang Ciptakan Teknologi Pemusnah Mobil Listrik, Mobil Berbahan Bakar Hidrogen

BACA JUGA:Satu Lagu Motor Unik Dari Honda, Motor Sport Bermesin Matic, Sekilas Mirip Honda Monkey, Tapi Lebih Ganas

Pada bagian panel instrumen menggunakan panel full digital.

Pada dashboard depannya terdapat lubang tangki BBM serta port USB charging dan kompartemen barang.

Meskipun terlihat memiliki dimensi yang terbilang mungil, Yamaha Vura ini memiliki bagasi di bawah jok yang terbilang besar.

BACA JUGA:Cari Mobil Matic Bekas Harga 80 Jutaan? MPV Ini Layak Didapati, Kabin Luas Seraya Naik Alphard

BACA JUGA:3 Mobil Bekas Imut Tahun Muda Harga Rp 50 Jutaan, Agresif dan Anti Macet

Beralih ke bagian tail dan stop lampnya, terlihat juga menggunakan desain stop lamp yang membulat layaknya pada bagian headlampnya.

Lanjut ke bagian mesinnya, motor ini menggunakan mesin berkapasitas 125 cc ini sebesar 8,2 DK pada 6.500 rpm dengan torsi puncak 9,7 Nm pada 6000 RPM.

BACA JUGA:3 Mobil Bekas Imut Tahun Muda Harga Rp 50 Jutaan, Agresif dan Anti Macet

BACA JUGA:SUV Suzuki Brezza Dibanderol 100 Jutaan, Toyota Rush dan Daihatsu Rocky Panik Gak Ya?

Jika dilhat dari samping motor ini menyerupai Honda Scoopy, maun bodinya terlihat lebih membulat sehingga menambah kesan unyu nya.

Spakbor depan menyatu dengan bodi, sehingga tampak seperti mulut tokoh kartun yang sedang manyun.

Dipadukan dengan dua lampu bulat berbentuk mata yang sedang melotot ditambah spakbor yang berbentuk mulut manyun, mencerminkan motor ini seolah olah hidup.

BACA JUGA:Harga Mobil Baru Ini Lebih Murah dari iPhone, Cuma Rp 20 Jutaan, Minat? Intip Speksnya

BACA JUGA:3 Cara Memeriksa Keaslian Sertifikat Tanah Secara Online

Tampilannya yang unik dan unyu dikombinasikan dengan performa tangguh serta harganya yang murah, Yamaha Finora 125 diyakini bisa memikat hati konsumen tanah air.

Kehadiran Yamaha Finora 125 ini membuat Honda Fazio ketar ketir. Karena memiliki pesing tangguh di kelasnya. (stb)

Sumber: dikutip dari berbagai sumber