5 Vespa Klasik Termahal di Dunia, Mungkin Anda Punya? Kaum Mendang Mending Minggir Dulu
Vespa MP6 Prototipe -istimewa-youtube tv otomotif
Vespa 98 Corsa harga Rp 300 juta dibuat khusus untuk balap dan menunjukkan bahwa meskipun berkapasitas kecil, Vespa bisa bersaing di trek balap.
Dilengkapi dengan berbagai fitur balap, Vespa ini menjadi populer di ajang balap Italia.
4. Vespa 150 TIP
Vespa 150 TIP adalah varian Vespa yang dibuat untuk Angkatan Perang Perancis. Dipasang dengan meriam M20 75mm Ricqles.
BACA JUGA:TVS Bangkit! Rilis Skutik Kalisto 125 Desain Retro ala Vespa, Nih Harganya
Vespa ini digunakan untuk perang gerilya pada tahun 1954-1962. Dengan fitur unik ini, harganya mencapai 350 juta rupiah.
5. Vespa MP6 Prototipe
Vespa MP6 Prototipe adalah model langka yang diluncurkan pada tahun 1945. Meskipun tidak lagi diproduksi, satu unit Vespa MP6 dihargai sekitar 1 miliar rupiah oleh seorang kolektor Italia.
BACA JUGA:Gaya Vespa Retro Adik Honda Scoopy Ini Memikat Hati, Daya Jelajah Luas, 1 Liter Tembus 80 KM
Demikian 5 Vespa klasik termahal di dunia. Bagi para kolektor sejati, harga mahal bukanlah halangan untuk memiliki motor klasik ini. Apakah kamu salah satu yang memiliki dari lima skuter abadi ini? (and)
Sumber: