SUV 4 x 4 Hybrid Pertama Di Indonesia, Saingan Berat Land Cruiser, Laku Keras, Setiap 5 Menit Ada Pesanan

SUV 4 x 4 Hybrid Pertama Di Indonesia, Saingan Berat Land Cruiser, Laku Keras, Setiap 5 Menit Ada Pesanan

SANGAR: Tampilan SUV GWM Tank 500 yang sangar, mobil Hybrid 4 x 4 pertama di indonesia yang menjadi saingan berat land cruiser -istimewa-raselnews.com

RASELNEWS.COM - Mobil SUV 4 X 4 bermesin Hybrid akan meluncur di Indonesia pada kuartal pertama tahun 2024.

Mobil ini akan menjadi saingan berat Land Cruiser 300. Harganya yang terjangkau membuat mobil ini laku keras.

Saking larisnya setiap 5 menit selalu ada pesanan masuk dari konsumen yang ingin mendapatkan mobil SUV 4 X 4 ini.

BACA JUGA:Polytron Fox S: Motor Listrik Mirip Honda PCX Harga Cuma 11 Jutaan, Desain Sangat Nyaman Buat Selonjoran Kaki

BACA JUGA:Update Harga Terbaru Daihatsu Ayla, Mobil Super Irit, Cocok Berkendara di Perkotaan

Mobil yang dimaksud akan menjadi saingan berat land cruiser ini adalah GMW Tank 500.

SUV GWM Tank 500 pertama kali diperkenalkan ke publik di Chengdu Motor Show pada tahun 2021lalu. Sementara versi hybridnya tampil di Bangkok Motor Show yang digelar pada November 2021 di Thailand.

Tank 500 Hybrid ini dirakit di fasilitas GWM di Rayong, Thailand.

BACA JUGA:SUV Mewah Level Eropa Ini Hanya Dibanderol 200 Jutaan, Rival Berat Honda WRV dan Toyota Raize

BACA JUGA:5 Supercar Ala Indonesia Ini Tak Kalah Keren! Ada Ferari, Bugatti Vision, dan Lamborghini Aventador

GWM Tank 500 menggunakan sasis tangga atau ladder frame dengan body berukuran 5070 x 19934 x 1905 mm dan wheelbase 2.850 mm, dengan bobot mencapai 2 ton.

SUV ini dibekali mesin bensin 4 silinder 2000 cc Turbo yang dilengkapi dengan motor listrik.

Motor listrik tunggalnya bertenaga 106 DK dengan torsi 268 Nm, sehingga total tenaga yang dihasilkan sistem ini mencapai 350 DK dan 615 Nm.

BACA JUGA:Cina Bikin Ulah! Supercar Seharga Innova Meluncur! Dapat Berakselerasi dari 0-100 KM/Jam Dalam 2 Detik

BACA JUGA:Mainan Lelaki Banget! 5 Cruiser Baru Seharga Yamaha NMAX Ini Baru Rilis Secara Global, Suaranya Menggelegar

Untuk penyaluran tenaga, mesin dan sistem Hybrid seri paralel ini menggunakan transmisi otomatis 9 Speed yang diberi nama Hybrid Automatic Transmission.

GWM Tank 500 dilengkapi dengan 11 mode berkendara, termasuk mode Normal, Sport, Eco, dan lainnya.

SUV ini sanggup menghadapi berbagai jenis kondisi. Contoh mode berkendara tersebut termasuk Normal, Sport, Eco, Noow Mood, dan lainnya.

BACA JUGA:Isuzu MU-X: Mobil Perpanduan Antara Teknologi, Kekuatan, dan Kenyamanan Berpetualang

BACA JUGA:Toyota Innova Zenix Punya 2 Jenis Transmisi, Kenali Perbedaan Antara Gasoline dan Hybrid

Sejumlah fitur yang membantu berbagai keperluan off-road seperti Off-Road seperti Cruise Control System, Wading Depth Detection, dan Body Transparency System menggunakan kamera untuk menampilkan kondisi jalan di bawah mobil, membuat mobil saingan land cruiser 300 ini laku keras.

GWM Tank 500 juga dibekali dengan lampu depan LED, DRL LED, fog lamp LED, lampu belakang LED, kamera parkir, set stop otomatis, pelek 20 inci, layar instrumen 12,3 inci, dan layar infotainment 14,6 inci yang sudah mendukung Android Auto dan juga Apple CarPlay.

BACA JUGA:Spesifikasi HP Infinix Note 40 Pro 5G, Ponsel Tangguh yang Meluncur ke Indonesia

BACA JUGA:Skutik Retro Suzuki Ini Bisa Buat Honda Stylo dan Yamaha Grand Filano Gemetar, Desainer Bukan Kaleng-kaleng

Sama seperti spesifikasi, harga jual Tank 500 di Indonesia juga belum diungkap oleh penjualnya. Namun, prediksi menunjukkan harga sekitar 1,2 miliar rupiah. (stb)

Sumber: dikutip drai berbagai sumber