Honda Luncurkan Motor Skutik Premium, Bergaya Big Bike Cruiser, Dilengkapi Dual Clutch

 Honda Luncurkan Motor Skutik Premium, Bergaya Big Bike Cruiser, Dilengkapi Dual Clutch

Skutik Premium Honda Goldwing -Istimewa-Tangkapan Layar Youtube Mahendra Bigbike

Terlihat sangat mewah! Untuk sektor suspensi, menggunakan suspensi wishbone yang dilengkapi dengan sistem pengereman cakram hidrolik ganda di bagian depan, sedangkan di belakang menggunakan lengan ayun dengan pengereman belakang hidrolik juga.

BACA JUGA:Motor Bebek Mesin 110 CC Ini DiJual di Bawah Rp 10 Juta, Honda BeAT Mulai Khawatir

Sedanglan urusan hiburan, motor ini dilengkapi dengan speaker berkapasitas 45 watt yang menghasilkan suara yang lebih jernih, dengan desain ala motor gede.

Pada sektor mesin, motor ini memiliki mesin bertenaga monster dengan kapasitas 1833 cc 6 silinder, mampu menghasilkan tenaga sebesar 124 DK pada 5.500 RPM dan torsi maksimal 170 Nm pada 4.500 RPM yang bisa dikendarai secara manual maupun otomatis.

BACA JUGA:Yamaha MT15 Bakal Dapat Pesaing Berat, Cina Luncurkan Motor Sport Naked Terbaru Seharga 21 Juta

Yang terakhir untuk urusan harga, motor ini dibandrol sebesar Rp1,1 miliar di Indonesia.(Man)

Sumber: