Meski Dikritik, Penjualan Honda Vario 160 Semakin Membaik

Meski Dikritik, Penjualan Honda Vario 160 Semakin Membaik

Honda Vario 160 -Istimewa-Tangkapan Layar Youtube Moto Z

RASELNEWS.COM - Rupanya nama Hbener-benar sudah menyihir para penggemar. Kehadiran Honda Vario 160 tetap menjadi primadona saat ini meskipun dikirim memiliki banyak kekurangan.

Kehadiran motor ini telah menciptakan kehebohan beberapa waktu lalu, disambut dengan sukacita dan harapan oleh beberapa, sementara yang lain merasa kecewa.

BACA JUGA:Suzuki luncurkan Skutik terbaru, Desain Sporty Mirip Honda Vario, Harga Cuma 14 Juta!

Honda Vario 160, sebelum diluncurkan resmi oleh AHM, menjadi berita yang sangat dibicarakan dan kontroversial.

Meskipun banyak yang mengharapkan perubahan yang signifikan, seperti gaya sporty dengan deck tinggi dan suspensi ganda di bagian belakang, Honda memilih untuk tetap mempertahankan karakteristik Vario dengan tidak mengubah desain dasarnya dan tetap menggunakan suspensi tunggal.

Keputusan ini tentu saja mendapat respons beragam dari konsumen.

BACA JUGA: Honda Terkejut! Yamaha Umumkan Skutik Terbaru Pesaing Vario 125, Tampilan Keren, Fitur Lebih Modern

Bagi mereka yang menginginkan kemudahan naik turun dan kenyamanan, desain dasar dengan deck datar lebih disukai, namun bagi yang menyukai gaya sporty dan kenyamanan ekstra, Vario 160 mungkin tidak sepenuhnya memenuhi ekspektasi.

 

Meskipun mendapat banyak kritik, termasuk dari media sosial yang menyoroti berbagai aspek negatif seperti desain yang dianggap kurang sesuai, Vario 160 tetap menjadi primadona di pasaran.

Honda Vario 160 pun mendapat kritikan terkait suspensi yang keras dan jok yang tidak nyaman. Hanya saa, ada beberapa hal positif yang patut diapresiasi.

BACA JUGA:Honda Resmi Luncurkan Vario 125 Terbaru, Hadirkan Warna Lebih Keren, Pesaing Yamaha Gear

Mesin yang responsif, konsumsi bahan bakar yang irit, dan performa yang baik membuatnya unggul dalam beberapa aspek dibandingkan dengan kompetitornya, bahkan motor dengan mesin yang lebih besar.

Meskipun memiliki kekurangan, kecerdasan pemasaran dari Honda berhasil membuat Vario 160 tetap diminati oleh konsumen.

BACA JUGA:Suzuki Impulse 125, Skutik Terbaru 2024 Harga Cuma 14 Jutaan, Pesaing Yamaha Aerox dan Honda Vario

Sumber: