BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Persiapan Zikir Akbar Nasional yang akan digelar 5 November 2022 mendatang di Bumi Sekundang Setungguan terus dimaksimalkan.
Bagian Kesra Setkab BS menggelar rapat koordinasi bersama Naqsabandiyah Bengkulu Selatan, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (FKPD), MUI, Kemenag, Kepala OPD serta Camat. Saat rapat yang digelar di ruang rapat Sekretariat Daerah tersebut bupati meminta kepada kepanitiaan dan seluruh OPD segera mempersiapkan kebutuhan teknis dalam pelaksanaan kegiatan. Khususnya MCK (mandi, cuci dan kebersihan). Karena kegiatan akan dipusatkan di halaman kantor bupati. BACA JUGA:Zikir Akbar Nasional, Pemkab Bengkulu Selatan Bakal Hadirkan KSP Moeldoko dan 2 Menteri “Khusus kamar mandi di lingkungan perkantoran, mohon diperhatikan kebersihannya dan ketersediaan air. Juga Gedung Olahraga (GOR) yang nantinya bisa dipakai untuk nginap dan lain-lain, itu mohon dipersiapkan dan dibersihkan,” kata Bupati, Kamis, 5 Oktober 2022. Bupati juga meminta penanganan yang baik terhadap para undangan terkhusus tamu VIP dan VVIP, mengingat yang akan hadir nanti tokoh nasional. Sejauh ini jemaah yang sudah terdaftar dan akan mengikuti zikir akbar ini sudah sebanyak 11.000 orang yang berasal dari berbagai wilayah di Indonesia. “Kegiatan ini merupakan event nasional jadi harus dipersiapkan dengan lebih matang,” pesan Gusnan. (one)Seluruh OPD Diminta Dukung Persiapan Zikir Akbar
Kamis 06-10-2022,15:06 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Senin 24-11-2025,17:39 WIB
BREAKING NEWS: 5 Warga Bengkulu Selatan Ditembak, Pelaku Diduga Karyawan PT ABS
Kamis 29-05-2025,12:37 WIB
Sah! KPU Tetapkan Rifai-Yevri Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan Periode 2025-2030
Sabtu 19-04-2025,05:49 WIB
9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Satu di Bengkulu, Ini Pesan Wamendagri Ribka
Kamis 10-04-2025,10:23 WIB
Harga TBS Sawit di Bengkulu Selatan Pasca Lebaran
Rabu 09-04-2025,20:45 WIB
Kampanye Dimulai, KPU Serahkan Ribuan APK dan Bahan Kampanye Paslon di PSU Bengkulu Selatan
Terpopuler
Senin 05-01-2026,10:00 WIB
Suzuki Siapkan Matic Adventure Terbaru 2026, Vanguard 160 Siap Tantang Honda ADV
Senin 05-01-2026,14:00 WIB
Suzuki Rilis All New Nex DX 2026, Siap Tantang Honda Beat dengan Harga Lebih Terjangkau
Senin 05-01-2026,08:00 WIB
Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Diprediksi Bangkit di 2026, Ini Faktor Pendorongnya
Senin 05-01-2026,11:00 WIB
Suzuki Jimny Mini Truck 4x4 Muncul dan Heboh, Wajib Masuk Wishlist Pecinta Offroad dan Bos Tambang
Senin 05-01-2026,15:53 WIB
Yamaha NMAX Turbo 2026 Raja Skutik Tenaga Super, Ini Deretan Motor Baru Yamaha Lainnya
Terkini
Senin 05-01-2026,18:27 WIB
Honda Luncurkan Motor Skutik Mirip Vespa di 2026, Langsung Heboh Apalagi Harganya Cuma Segini
Senin 05-01-2026,17:30 WIB
9 HP Murah Terbaik 2026, Layak Dibeli Tahun Ini, Performa Kencang Kamera Tajam
Senin 05-01-2026,17:03 WIB
SYM Resmi Perkenalkan Skutik Husky 150 SE, Siap Tantang ‘Raja Matik’ Honda
Senin 05-01-2026,16:50 WIB
SIWO Award 2025 Makin Panas, Ini Kandidat Atlet, Pelatih dan Cabor Terbaik
Senin 05-01-2026,16:15 WIB