SELUMA, RASELNEWS.COM - Jajaran Polres Seluma Polda Bengkulu menyita 500 botol minuman keras berbagai merek dagang dari penjual di Kabupaten Seluma.
Operasi ini dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Kabupaten Seluma. Razia ini dilakukan karena minuman keras (miras) dianggap sebagai pemicu terjadinya perbuatan kriminal di tengah masyarakat. BACA JUGA:Bengkulu Selatan Darurat Pil Samcodin dan Miras Selain 500 botol minuman keras, polisi juga menyita minuman tradisional jenis tuak sebanyak 600 Liter, senjata tajam dan uang Rp 106 ribu. Barang bukti minuman keras disita petugas, sedangkan penjual dikenakan wajib lapor. "Penjual miras dikenakan wajib Lapor saja," ujar Kapolres Seluma AKBP Darmawan Dwiharyanto SIK melalui Waka Polres Kompol Tatar Insani didampingi Kabag Ops AKP Yudha Setiawan kepada wartawan kemarin siang. Seluruh barang bukti (BB) sudah berhasil diamankan di Polres Seluma. Pada 23 Desember seluruh barang bukti akan dimusnahkan secara serentak dalam Operasi Lilin Nala tahun 2022. BACA JUGA:Polres Bengkulu Selatan Sita Puluhan Botol Miras dari Rumah dan Warung Meskipun demikian, Polres Seluma tetap akan melakukan razia terhadap penjual miras yang ada di Kabupaten Seluma. "Polres dan jajaran akan tetap melakukan razia penjualan miras ini," tegasnya. Polres Seluma dalam waktu dekat juga akan merazia seluruh warem yang ada di Kabupaten Seluma pasca informasi dan keluhan masyarakat. "Untuk warem, dalam waktu dekat akan kami razia. Karena ada sebagian yang masih berdiri sampai saat ini," pungkasnya. (rwf)Polisi Sita 500 Botol Miras Disita dari Pedagang di Seluma
Kamis 08-12-2022,18:44 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Rabu 07-01-2026,16:52 WIB
PMI Seluma Jadi Sorotan, DPRD Dorong MoU dengan BP2MI
Selasa 06-01-2026,16:41 WIB
Rekrut Non-ASN Dihentikan, Pemkab Seluma Terapkan Skema Khusus Tenaga Tertentu
Selasa 20-05-2025,06:31 WIB
Polres Seluma Ringkus Dua Pengedar Sabu di Wilayah Sukaraja, HP dan Uang Diamankan
Rabu 26-03-2025,06:26 WIB
Siswi SMA Seluma Ini Diintip Kakak Ipar Saat Tidur, Pelaku Langsung Diusir dari Desa
Selasa 11-03-2025,13:26 WIB
Pembacokan di Seluma, Kakak Ipar Jadi Tersangka, Sang Adik Kritis
Terpopuler
Rabu 07-01-2026,13:06 WIB
Honda Supra Terbaru Hadir dengan Tampilan Lebih Sporty, Ini Detail Desain dan Fiturnya
Rabu 07-01-2026,12:30 WIB
Promo Cashback dan Diskon Token Listrik Januari 2026, Pelanggan Tersenyum Hemat Tagihan
Rabu 07-01-2026,13:30 WIB
QJMOTOR Siap Luncurkan 4 Motor Baru, Fokus Motor Sport Fairing dan Adventure
Rabu 07-01-2026,06:13 WIB
6 Cara Mengencangkan Tubuh Usai Libur Panjang Tanpa Perlu Diet Ketat
Rabu 07-01-2026,09:02 WIB
7 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan Kulit, Wanita Wajib Tahu
Terkini
Rabu 07-01-2026,18:10 WIB
Rahasia Makanan yang Membuat Kulit Cerah, Halus, dan Sehat dari Dalam! Terbukti Secara Ilmiah
Rabu 07-01-2026,17:46 WIB
Jepardo: Skuter Bongsor Baru dari SYM, Honda ADV Semakin Goyang
Rabu 07-01-2026,16:52 WIB