Rezeki Sulit Datang Gegara Letak Pisau di Dapur, Ini Saran Feng Shui

Rabu 19-07-2023,14:14 WIB
Reporter : red
Editor : Andri Irawan

Bumbu-bumbu tersebut dapat menyerap energi negatif, sehingga sebaiknya disimpan di tempat lain.

BACA JUGA:Keistimewaan, Sifat, Nasib, Rezeki, Karakter Garis Tangan M Menurut Primbon Jawa

3.    Tempat penyimpanan beras kosong:

Tempat penyimpanan beras yang kosong tidak dianjurkan menurut fengshui, terutama dalam tradisi masyarakat Tionghoa.

Membiarkan tempat penyimpanan beras kosong dianggap sebagai penarik aura kemiskinan yang kuat. Sebaiknya pastikan beras selalu diisi ketika hampir habis.

BACA JUGA:Ternyata Ini Makna Kedutan di Bibir Menurut Primbon Jawa

4.    Penempatan kompor

Kompor merupakan salah satu elemen penting dalam hal rezeki menurut fengshui.

Pastikan kompor berada di lantai satu dan tidak berada di bawah toilet lantai dua.

Posisi seperti ini dianggap dapat menolak rezeki atau mengundang aura kemiskinan menurut fengshui.

BACA JUGA:Apakah Kamu akan Bahagia dengan Kekasihmu? Begini Perhitungan Jodoh Berdasarkan Nama Versi Primbon Jawa

5.    Penempatan kompor berdasarkan fengshui arah mata angin

Kompor sebaiknya berada di sisi Selatan (api) atau Timur (kayu) dan menghadap ke arah pintu, tetapi tidak langsung berhadapan dengan pintu dapur.

Hindari meletakkan kompor di sudut ruangan, di sisi Barat (logam), atau Utara (air), karena posisi tersebut dapat menimbulkan energi negatif yang berpotensi menimbulkan konflik rumah tangga.

BACA JUGA:Apakah Kamu akan Bahagia dengan Kekasihmu? Begini Perhitungan Jodoh Berdasarkan Nama Versi Primbon Jawa

Dengan memperhatikan aturan fengshui ini dalam penempatan pisau dan peralatan dapur lainnya, diharapkan keuangan dan rezeki pemilik rumah dapat terjaga dan berlimpah.

Kategori :