Nasib Beruntung! KPU Pastikan Calon PPS Pemilu 2024 Ini Lulus Meski Hasil Tes Tertulis Nol

Nasib Beruntung! KPU Pastikan Calon PPS Pemilu 2024 Ini Lulus Meski Hasil Tes Tertulis Nol

Calon PPK Pemilu 2024 saat mengikut tes CAT-andri irawan-raselnews.com

BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) BENGKULU SELATAN sudah memastikan tes tertulis calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilu 2024 dilaksanakan pada Jumat (6/1/2023) hingga Rabu (11/1/2023).

BACA JUGA:Kado Tahun Baru!!! Harga Daging Ayam Potong Seluruh Indonesia Turun

Tes tertulis diikuti 2.293 orang dengan lokasi di SMAN 2 BS dan SMKN 1 BS.

Tes tertulis setiap hari dibagi 4 sesi. Per sesi ada 480 peserta.

BACA JUGA:Diduga Main “Kuda-kudaan”, Oknum ASN Digerebek Bersama Wanita: Diseret Warga Lalu Didenda

KPU sudah mengumumkan jadwal berikut lokasi setiap peserta melalui akun medsos Facebook KPU Bengkulu Selatan.

Ribuan peserta ini berasal dari 158 desa/kelurahan di 11 kecamatan Kabupaten Bengkulu Selatan.

BACA JUGA:PDAM Tirta Manna dan RSHD Belum Berkontribusi, Kepala Bappeda: Pendapatan dan Biaya Sama

Dari 158 desa/kelurahan ini, calon PPS Pemilu 2024 di  23 desa ini sangat beruntung.

Mereka dipastikan lulus tes tertulis berbasis CAT meskipun hasil tertulis yang mereka peroleh nol.

Anggota KPU BS, Asprian Toni SE membenarkan hal itu.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Tim Patak Robot Polres Kaur Bekuk Pencuri Emas

Sebab menurut Asprian Toni, jumlah peserta di 23 desa hanya berjumlah sebanyak 3 kali kebutuhan tes wawancara.

"Dari tes tertulis diambil 9 orang atau 3 kali kebutuhan. Kalau pendaftarnya hanya 9 orang, ya pasti lulus meski nanti hasil tes tertulisnya nanti nol.

Sumber: