Mahluk Gaib dan Santet Kabur, Jika 9 Jenis Tanaman ini Ditanam Di Dekat Rumah

Mahluk Gaib dan Santet Kabur, Jika 9 Jenis Tanaman ini Ditanam Di Dekat Rumah

Tebu ireng salah satu tanaman yang diyakini mampu menangkal santet-istimewa-raselnews.com

BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM – Di sekitar kita begitu banyak jenis tumbuh tumbuhan yang memiliki manfaat.

Baik manfaat untuk kesehatan, bahan makanan, hingga jenis tanaman yang dibenci mahluk halus yang diyakini mampu menangkal santet.

Sebagian orang meyakini ada 9 jenis tanaman yang dibenci oleh mahluk halus serta mampu mencegah datangnya santet.

Apalagi jika tanaman itu ditanam di sekitar rumah.

BACA JUGA:Kurang PeDe Karena Tanda Lahir, Ini Jenis dan Cara Menghilangkan Tanda Lahir di Tubuh

BACA JUGA:Viral di TikTok Baliho Selamat Telah Berhasil Menjadi Pelakor dan Hamil

Apasaja tanaman yang dibenci mahluk halus dan diyakini mampu menangkal santet tersebut?

Berikut ulasannya.

1. Tebu Ireng atau Tebu Titam

Tanaman tebu ireng ini diyakini sangat dibenci dan ditakuti oleh mahluk halus. Konon efeknya akan lebih ampuh jika ditanam di halaman depan rumah dan diletakkan seperti halnya pagar rumah.

Tebu ireng merupakan tanaman yang mudah tumbuh, untuk menanam tebu ini bisa menggunakan tunas pada batang, tunas pada rumpun atau pucuk tebu yang sudah ditebang.

BACA JUGA:Mitos Atau Fakta, Ini Perbuatan Yang Dapat Menghambat Datangnya Rezki

BACA JUGA:Pemprov Bengkulu: Penghapusan Tenaga Honorer Tak Jelas

Tebu ini memiliki ciri ciri batang dan daun berwarna hitam. Pada bagian ruas biasanya keluar akar yang juga berwarna hitam.

Ukuran batang tebi ini lebih kecil dari tebu pada umumnya. Pohon yang disebut juga tebu wulung ini diyakini mampu melindungi rumah ataupun suatu tempat dari berbagai ancaman ghaib.

BACA JUGA:Naudzubillah min Dzaalik! Viral Video Penampakan Pohon Zakum, Makanan Penghuni Neraka

BACA JUGA:Siswi SMPN 43 Seluma Dilaporkan Hilang Usai Kenal Pria di Medsos

2. Pohon Kelor
Bagi sebagian orang menanam pohon kelor di sekitar rumah memiliki makna gaib.

Karena pohon yang memiliki daun kecil serta banyak digunakan untuk bahan pengobatan tradisional ini diyakini ditakuti oleh mahluk halus serta mampu menangkal santet.

Pohon kelor sering dijadikan sebagai pancang untuk pagar rumah atau ladang. Daunnya berbentuk bulat kecil dan mengeluarkan aroma khas.

BACA JUGA:Ngeri Ngeri Sedap, Ini Empat Tanda Lahir yang Perlu Dikhawatirkan, Para Ibu Wajib Tahu

BACA JUGA:Wajib Tahu, Ini Makna Tahi Lalat di Tubuh Manusia, Cocok Dijadikan Pedoman Cari Pasangan

Tanaman ini diyakini mampu melemahkan hingga memusnahkan ilmu hitam yang dikirim oleh orang jahat.

Selain untuk bahan obat tradisional dan ditakuti mahluk gaib, ternyata daun muda dari pohon kelor ini juga bisa dijadikan sayuran.

BACA JUGA:SAH! Pertamina Turunkan Harga BBM Rp550-Rp850 per Liter, Cek Harga BBM di SPBU 33 Provinsi

BACA JUGA:SPBU Tanjung Raman Kembali Layani Pembeli, Pertamina Turunkan Harga BBM

3.
Pohon Bidara

Pohon bidara dipercaya merupakan tanaman dari surga yang memiliki khasiat gaib yang positif.

Tak heran apabila kemudian banyak orang yang meyakini jika tanaman bidara ini mampu mengusir mahluk halus dan menangkal santet.

Selain itu, pohon bidara sangat disarankan untuk ditanam di rumah karena wujudnya yang cantik dan dapat menjadi tanaman hias.

BACA JUGA:6 Tanggal Lahir Istimeswa, Punya Daya Pikat dan Pembawa Keberuntungan

BACA JUGA:Kabar Baik, 2 Bank Penyalur Mulai Salurkan Bansos PKH Tahap 2 Tahun 2023

4. Bambu Kuning

Jika bambu pada umumnya kerap diyakini sebagai tempat favorit makhluk halus untuk bersemayam, namun hal itu tidak berlaku untuk bambu kuning.

Bambu kuning yang wujudnya cantik sebagai tanaman hias ini juga dianggap sangat ampuh menangkal santet hingga mengusir makhluk halus.

Tak hanya itu saja, pohon bambu kuning juga dapat membantu mencegah niat jahat dari orang asing misalnya yang hendak mencuri atau merampok karena menghadirkan aura atau energi positif.

BACA JUGA:Pria Asal Seluma dan 2 Wanita Dibekuk Polsek Ratu Agung, Kasus? Berat

Sumber: dihimpun dari berbagai sumber