Peluang Bagi Pelajar Indonesia, Universitas Al Azhar Mesir Berikan Kuota Beasiswa 2023, Ini Syaratnya

Peluang Bagi Pelajar Indonesia, Universitas Al Azhar Mesir Berikan Kuota Beasiswa 2023, Ini Syaratnya

Pengumuman beasiswa Al Azhar-Istimewa-raselnews.com

BACA JUGA:KUR BRI 2023 Super Mikro, Syarat Mudah, Angsuran Rp33.000 per Bulan

2. Sebagai dasar pemberian rekomendasi beasiswa dan non-beasiswa, Kementerian Agama akan bekerja sama dengan Pusat Bahasa Al-Azhar Markaz Syekh Zayed (MSZ), dalam menyelenggarakan uji kompetensi yang meliputi: Ikhtibâr Tashfiyah/ Tahdîd Mustawâ dan Tes Wawasan Kebangsaan. Ketentuan teknis akan diumumkan terpisah oleh Markaz Syekh Zayed cabang Indonesia melalui: https://pusiba.com/

BACA JUGA:Cuma Modal HP! Begini Cara Cek Pengajuan KUR BRI 2023 Anda Disetujui atau Tidak

BACA JUGA:Semifinal Sepak Bola SEA Games 2023, Adu Strategi Pelatih, Tercium Aroma Balas Dendam

3. Sebanyak 20 orang terbaik berdasarkan hasil uji kompetensi akan diajukan sebagai calon penerima beasiswa penuh Al-Azhar tahun 2023-2024, bilamana kuota beasiswa tahun 2023/2024 telah disampaikan oleh Al-Azhar melalui Kedubes Mesir kepada Kementerian Agama, dan dapat mengikuti pendaftaran melalui jalur mandiri (non-beasiswa).

BACA JUGA:PMK 49 Tahun 2023: Daftar Gaji dan Biaya Operasional Penyuluh Non ASN, Lulusan S2 Ternyata Cuma Segini

BACA JUGA:SEA Games 2023, Sore Ini Timnas Sepak Bola Indonesia Hadapi Vietnam, Pengamat Sebut Ini Lawan Berat

Sedangkan calon mahasiswa yang dinyatakan mencapai nilai lulus (passing grade) yang telah ditetapkan dalam ujian tersebut, berhak mendapatkan rekomendasi Kementerian Agama melalui jalur non-beasiswa dan dapat melanjutkan ke tahapan matrikulasi bahasa, pemberkasan, dan pendaftaran.

BACA JUGA:Daftar 53 Motor Bakal Dilarang Menggunakan Pertalite, Honda Yamaha dan Suzuki Mendominasi

BACA JUGA:434 Kantor Cabang BSI Siaga Akhir Pekan Ini, Berikut Lokasinya

Zainul Hamdi menambahkan, calon mahasiswa yang telah dinyatakan lulus dapat mengikuti matrikulasi bahasa di lembaga yang telah diakui Universitas Al-Azhar dan dapat melakukan tahapan pemberkasan dan pendaftaran di Universitas Al-Azhar.

BACA JUGA:Tanpa Ribet, KUR BSI 2023 Bisa Cair Hingga Rp500 Juta, 2 Minggu Dana Masuk Kantong

BACA JUGA:Maaf! Penerima Bansos 2023 untuk 7 Kategori Ini 'Dieksekusi' Kemensos

"Baik secara perorangan maupun kolektif melalui lembaga-lembaga yang dipercaya dapat membantu tahapan tersebut," papar Zainul Hamdi seperti dikutip raselnews.com dari berbagai sumber.

Dia menambahkan, bagi calon mahasiswa lulusan Madrasah Aliyah dan Pondok Pesantren yang telah mendapatkan akreditasi (muadalah) resmi tingkat SLTA Al-Azhar, dapat memilih untuk mengikuti Ikhtibar Tashfiyah/Tahdid Mustawa ini.

BACA JUGA:TPP ASN Cair, Pembayaran Dirapel 4 Bulan, Total Anggaran Capai Rp56 Miliar

BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Raih WTP, BPK Temukan Pengadaan Barang & Jasa 9 OPD Tak Sesuai

"Mereka juga bisa memproses secara mandiri, serta mengikuti persiapan bahasa pada lembaga bahasa yang telah diakui Al-Azhar," tandasnya. (red)

Sumber: dikutip dari berbagai sumber