Ingin Mengubah Nasib, Pemerintah Buka Peluang Magang Ke Jepang, Ini Syarat Dan Kisaran Gajinya

Ingin Mengubah Nasib, Pemerintah Buka Peluang Magang Ke Jepang, Ini Syarat Dan Kisaran Gajinya

Program magang ke jepang tahun 2023-istimewa-raselnews.com

5. Tidak bertindik atau memiliki bekas tindik.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Bandit Beraksi, Kerbau Betina Milik Warga Pino Raya Disembelih

BACA JUGA:6 Daerah Di Aceh Warganya Memiliki Umur Paling Panjang, Diangka Rata-rata 70 an Tahun

Syarat magang di Jepang asisten perawatan lansia (program caregiver) untuk Wanita

1. Untuk SMK keperawatan usia minimal 18 tahun dan maksimal berusia 28 tahun saat proses seleksi

2. Untuk SMA/SMK non-keperawatan usia minimal 19 tahun 6 bulan dan maksimal 28 tahun saat proses seleksi

3. Calon peserta yang memiliki Japanesa Language Proviciency Test (JPLT) Level N4 ke atas, usia maksimal 30 tahun

4. Tinggi badan minimal 150 cm dan berat badan minimal 40 kg

BACA JUGA:Berkunjung Ke Seluma, Tim KPK Singgung Kasus Gratifikasi Perda Multy Years, Ana Despita: Jangan terulang lagi!

BACA JUGA:Lima Shio Memiliki Kepala Batu dan Suka Buang-buang Waktu, Diprediksi Sulit Sukses

5. Tidak buta warna dan berkaca mata atau kontak lens

6. Tidak bertato atau memiliki bekas tato

7. Tidak bertindik atau memiliki bekas tindik

8. Diutamakan memiliki kemampuan bahasa Jepang yang dibuktikan dengan sertifikat seperti JPLT Level N4 atau N5,J TEST E-F dengan nilai 350 atau lebih, TEST A-D dengan nilai 400 atau lebih, dan NAT-TEST Level 4 atau 5.

BACA JUGA:Peluang Bisnis di Bengkulu yang Bisa Ditiru, Modalnya Kecil, Bukan Menanam Sawit, Ini Jenis Tanamannya

BACA JUGA:Masukan Kodenya! Ini Dia Jawaban Kode Voucher Badai Shopee Selasa 29 Agustus 2023, Dapatkan Diskon 100 Persen

9. Bagi calon peserta yang telah memiliki kemampuan bahasa Jepang setara JLPT Level N4 ke atas diperbolehkan menggunakan kontak lens.

Berikut tahapan seleksi bagi calon peserta yang akan mengikuti program magang di Jepang:

1. Seleksi administrasi

Seleksi administrasi dilakukan oleh petugas Disnakertrans saat peserta mendaftar.

2. Tes matematika dasar

Tes matematika dasar dilakukan oleh tim pusat IM Japan dengan sebanyak 20 soal dengan waktu pengerjaan 15 menit. Standar kelulusan pada tes matematika dasar minimal mampu menjawab dengan benar 14 soal.

Sumber: kepala dinas ketenagakerjaan kabupaten kaur