Sifat Narsistik Jangan Dianggap Sepele! Ketahui Penyebab, Gejala, dan Pengobatannya

Sifat Narsistik Jangan Dianggap Sepele! Ketahui Penyebab, Gejala, dan Pengobatannya

Sifat Narsistik Jangan Dianggap Sepele! Ketahui Penyebab, Gejala, dan Pengobatannya-istimewa-freepik.com

BACA JUGA:Minuman Manis Tak Memberi Manfaat, Justru Pemicu Kanker Hati , Ketahui Gejalanya

5. Menyombongkan diri atau membesar-besarkan pencapaian dan bakatnya sendiri.

6. Sering berkhayal tentang kesuksesan, kekuasaan, kecerdasan, kecantikan, atau pasangan yang sempurna.

7. Mendominasi percakapan dan meremehkan atau merendahkan orang lain yang dianggap tidak setara dengannya.

8. Mengharapkan perlakuan istimewa dan kepatuhan dari orang lain.

9. Memanfaatkan orang lain untuk keuntungan diri sendiri.

10. Tidak mempedulikan perasaan atau kebutuhan orang lain.

BACA JUGA:Awas! Pria dengan 5 Tanda Ini Hanya Memanfaat Wanita demi Kepentingan Pribadi

11. Merasa iri terhadap orang lain atau meyakini bahwa orang lain iri padanya.

12. Sikap arogan atau sombong.

13. Mendambakan yang terbaik dalam segala hal, seperti mobil atau pekerjaan terbaik.

Sebaliknya, gangguan kepribadian narsistik juga dapat mengakibatkan ketidakmampuan penderitanya untuk menerima kritik dari orang lain. Hal ini bisa menimbulkan gejala seperti:

1. Ketidaksabaran atau kemarahan ketika tidak mendapat perlakuan yang diharapkan.

2. Masalah internal yang membuat mudah tersinggung.

BACA JUGA:Daun Sambiloto: Tanaman Pahit yang Punya Manfaat Selangit

3. Kecenderungan untuk marah atau merendahkan orang lain agar terlihat lebih unggul.

4. Kesulitan mengatur perasaan dan perilaku, serta menghadapi stres dan beradaptasi dengan perubahan.

Sumber: