Makin Panas! Skutik Sporty Asal Italia Sudah Hadir, Lebih Kuat dari Honda Vario, Lebih Irit dari Beat

Makin Panas! Skutik Sporty Asal Italia Sudah Hadir, Lebih Kuat dari Honda Vario, Lebih Irit dari Beat

Imola 125-Istimewa-tangkapan layar Moto speed id

RASELNEWS.COM – Persaingan dunia otomotif semakin panas, terutama di segmen motor matic, dengan kehadiran skutik dengan desain super sporty terbaru keluaran Italia.

Yang menarik lagi, selain berdesain sporty dan agresif, skutik ini juga diklaim lebih bertenaga dari Honda Vario dan lebih hemat dari Honda Beat.

BACA JUGA:Lebih Mewah Dari Alphard, Mobil Toyota Ini Resmi Meluncur di Indonesia, Ada Pendingin dan Pemanas Kursinya

Mulai dari bagian fairing depan, terlihat memiliki desain aerodinamis yang sporty dengan lekukan-lekukan tajam di setiap sisinya.

Dan terlihat juga dua buah headlight SPR LED berdesain meruncing yang menambah kesan agresif pada skutik ini.

Selain itu, di bagian cover stang depan juga dibuat tertutup layaknya skutik-skutik sporty bernuansa racing.

BACA JUGA:Desain KIA Seltos X-line 2025 Bocor, Mobil SUV Serbaguna, Makin Gagah, Fitur Keselamatan Semakin Lengkap

Beralih ke bagian panel instrumennya, terlihat unik karena menggunakan tiga buah instrumen.

Pada bagian tengah menggunakan sistem Analog dan di kedua sisinya menggunakan sistem digital.

Sedangkan untuk sistem keamanan, skutik ini sudah menggunakan sistem smart key.

Beralih ke bagian joknya, terlihat memiliki desain dengan aura racing sporty yang kental.

BACA JUGA:Motor Terbaru Yamaha, Tampilan Klasik Abis, Fitur Canggih Selangit, Yamaha FZX Chrome Namanya

Di mana desain pada joknya bergaya split seater bertingkat layaknya yang ada pada motor sport.

Dan bukan hanya itu, desain pada bagian tailnya juga dibuat sangat sporty dengan sentuhan airscope berbentuk Wing layaknya pada motor Ducati Panigale.

Namun untuk bagian stop lamp berdesain membulat.

Sumber: