11 Tanda Jika Anda Terkena Kanker Tenggorokan, Waspada

11 Tanda Jika Anda Terkena Kanker Tenggorokan, Waspada

11 Tanda Jika Anda Terkena Kanker Tenggorokan, Waspada -istimewa-

Meskipun telinga terletak jauh dari tenggorokan, bagian dalam telinga berdekatan dengan tenggorokan. Masalah pada tenggorokan dapat menyebabkan rasa sakit di bagian dalam telinga.

BACA JUGA:5 Pemanis Alami Pengganti Gula Agar Terhindar Penyakit Diabetes dan Kanker

6. Sesak Napas

Sel kanker yang tumbuh di tenggorokan dapat menyebabkan jaringan baru tumbuh, yang bisa menyempitkan saluran udara dan menyebabkan kesulitan bernapas.

7. Perubahan Suara

Gangguan pada tenggorokan dapat mempengaruhi produksi suara, menyebabkan suara menjadi serak atau parau, serta kesulitan berbicara dengan nada tinggi.

8. Kesulitan Menelan

Kanker tenggorokan yang menyebabkan pembengkakan dapat menyebabkan kesulitan dalam menelan makanan dan minuman.

BACA JUGA:Minuman Manis Tak Memberi Manfaat, Justru Pemicu Kanker Hati , Ketahui Gejalanya

9. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diketahui Penyebabnya

Kanker tenggorokan dapat mengganggu sistem metabolisme tubuh, menyebabkan penurunan berat badan tanpa alasan yang jelas.

10. Demam

Demam bisa menjadi tanda bahwa tubuh sedang berusaha melawan infeksi, termasuk infeksi akibat sel kanker di tenggorokan.

11. Bengkak pada Bagian Tenggorokan

BACA JUGA:Obat Kanker, dr Cahyono Sebut Daun Kelor Makanan Super Food, Ada 142 Antioksidan

Pembengkakan pada leher bisa menjadi gejala kanker tenggorokan, karena sel kanker yang terus berkembang dapat membentuk tumor yang membesar.

Jika Anda mengalami beberapa tanda ini secara bersamaan atau berulang, segera konsultasikan dengan dokter untuk diagnosis dan pengobatan yang tepat.

Apalagi, kanker tenggorokan adalah penyakit serius yang membutuhkan perhatian medis segera. (and)

Sumber: