Manfaat Buah dan Daun Jambu Biji Bagi Kesehatan, Luar Biasa

Manfaat Buah dan Daun Jambu Biji Bagi Kesehatan, Luar Biasa

Manfaat Buah dan Daun Jambu Biji Bagi Kesehatan, Luar Biasa-istimewa-freepik.com

RASELNEWS.COM - Bukan sekedar buah, jambu biji ternyata memiliki manfaat luar biasa bagi kesehatan.

Bukan hanya buah, daun jambu biji juga memiliki khasiat bagi yang mengonsumsinya.

Jambu biji merupakan pohon kecil dengan tinggi sekitar 2 hingga 10 meter.

BACA JUGA:Empat Manfaat Jambu Air, Bisa Kurangi Risiko Penyakit Ini

Cabangnya banyak dan menjuntai ke bawah. Batangnya keras, berkayu, dengan kulit licin berwarna cokelat kehijauan yang mudah mengelupas. Buahnya berbentuk bulat dan memiliki banyak manfaat.

Buah yang akan kita ambil adalah yang kulitnya sudah menguning. Kalau kita potong, bagian dalamnya berwarna merah muda hingga merah terang, terutama jika sudah matang. Rasanya manis sedikit asam, lembut, dan segar.

BACA JUGA:Dianggap Gulma, Ini Manfaat Buah Ciplukan untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Manfaat Buah Jambu Biji

Ternyata, buah jambu biji kaya akan manfaat. Berikut beberapa di antaranya:

1. Melawan radikal bebas

2. Melancarkan pencernaan

3. Memperkuat daya tahan tubuh

BACA JUGA:Mengigau Sebuah Fenomena Umum Terjadi, Ini Penyebabnya Menurut Ahli

4. Menurunkan tekanan darah dan kolesterol

5. Menjaga kesehatan mata

6. Mencegah diabetes

7. Menjaga kesehatan kulit

Sumber: