BACA JUGA:Polri Buka Pendaftaran Seleksi PPPK 2023, 350 Formasi, Berikut Syaratnya
1. Minimal dua tahun pada jenjang pemula, terampil, mahir, penyelia, dan ahli pratama
2. Minimal tiga tahun pada jenjang ahli muda
3. Minimal lima tahun pada jenjang ahli madya
4. Minimal tujuh tahun pada jenjang ahli utama
Namun, untuk pelamar pada jabatan fungsional dosen, diwajibkan memiliki pengalaman sebagai tenaga pengajar di perguruan tinggi dengan syarat masa kerja sebagai berikut:
BACA JUGA:PPATK Buka Pendaftaran Seleksi CPNS dan PPPK 2023, Syarat dan Lampiran Download di Sini
1. Minimal dua tahun pada jenjang asisten ahli
2. Minimal tiga tahun untuk kualifikasi pendidikan S-1 atau doktor pada jenjang lektor
3. Minimal lima tahun untuk kualifikasi pendidikan minimal S-2 atau magister pada jenjang lektor
4. Minimal lima tahun pada jenjang lektor kepala
Demikian perbedaan PPPK Teknis Umum dan Khusus dalam seleksi CASN 2023.
BACA JUGA:PENGUMUMAN! Hari Ini Pendaftaran PPPK Dibuka, Tenaga Honorer Segera Mendaftar, Ini Rentang Waktunya
Peserta diminta untuk pahami dan teliti dalam melakukan proses pendaftaran yang dilakukan secara online di https://sscasn.bkn.go.id. (red)