Syekh Hamzah Fansuri, Ulama Nusantara dari Aceh, Sunan Gunung Jati Pernah Jadi Muridnya
Syekh Hamzah Fansuri-istimewa-raselnews.com
BACA JUGA:4 Wanita Dijamin Penghuni Surga, Salah Satunya Istri Raja Mengaku Tuhan
Makam satunya lagi berada di Desa Ujung Pancu, Kecamatan Pekan Bada, Kabupaten Aceh Besar.
Anehnya, berdasarkan cerita yang disampaikan secara turun temurun, Syekh Hamzah Fansuri pernah tinggal di kedua tempat itu, dan meninggalnya pun di klaim berada di kedua tempat itu pula.
Selain dua pendapat itu, ada juga pendapat lain yang menyebut jika makam Syekh Hamzah Fansuri berada di Langkawi, Malaysia.
Ada juga yang menyebut, makam Syekh Hamzah Fansuri berada di Makkah. (red)
Sumber: dikutip dari berbagai sumber terpercaya