Mau Kerja di Kantoran Gaji Tinggi? Berikut 4 Jurusan Kuliah yang Dibutuhkan Perusahaan
Jurusan kuliah yang paling dicair perusahaan dengan gaji besar-istimewa-freepik
JAKARTA, RASELNEWS.COM - Sebelum memutuskan jurusan kuliah di perguruan tinggi, penting untuk mempertimbangkan prioritas dan tujuanmu.
Terlebih bagi Kamu yang ingin bekerja kantoran dan mendapatkan gaji yang tinggi.
Salah memilih jurusan kuliah dapat berpengaruh pada masa depanmu kelak.
BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Siapkan Anggaran Kuliah Gratis Bagi Kades di Tahun 2023, Berikut Kuotanya
Jika kamu tertarik untuk bekerja di kantoran atau perusahaan besar, artikel ini sangat relevan untukmu.
Kerja di kantoran memang terlihat menarik, sehingga banyak orang tertarik untuk bekerja di perusahaan yang memiliki kantor besar.
Berikut adalah beberapa jurusan kuliah yang berpeluang untuk bekerja di kantoran dengan gaji tinggi, seperti yang dikutip dari berbagai sumber:
1. Jurusan Akuntansi
Sumber: