Mantan Bupati Seluma Murman Effendi Bakal Dipanggil Jaksa, Terkait Tukar Giling Lahan

Mantan Bupati Seluma Murman Effendi Bakal Dipanggil Jaksa, Terkait Tukar Giling Lahan

Kasi Pidsus Kejari Seluma-istimewa-raselnews.com

Sehingga terindikasi mengakibatkan munculnya kerugian negara.

Dimana proses tukar guling lahan milik Pemda Seluma di Kelurahan Sembayat dengan lahan milik Murman Effendi di kawasan Pematang Aur tidak melibatkan tim penilai lahan.

Bahkan dari keterangan mantan anggota DPRD Seluma yang sudah dimintai keterangan, mereka tidak mengetahui perihal proses tukar guling lahan tersebut.

BACA JUGA:CATAT! Berikut 15 Produk Israel Diboikot Konsumen Seluruh Dunia, Salah Satuanya Asuransi

BACA JUGA:Pria Pasti Suka! Berikut 3 Manfat Air Ramuan Daun Pandan bagi Kesehatan

"Saat ini masih dalam tahap penyelidikan. Kami menduga terjadi tindak pidana yang mengakibatkan kerugian negara. Banyak saksi yang masih harus kami periksa," pungkas Kasi Pidsus. (red)

Sumber: kasi pidsus kejari seluma