Angin Segar Menerpa Honorer dan Fresh Graduate di Bengkulu Selatan, Pemda Usulkan Formasi PPPK dan CPNS

Angin Segar Menerpa Honorer dan Fresh Graduate di Bengkulu Selatan, Pemda Usulkan Formasi PPPK dan CPNS

Bupati bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi ingatkan pihak rekanan-DOK-raselnews.com

Gusnan juga meminta dukungan dan do’a dari masyarakat Bengkulu Selatan agar usulan yang akan diajukan dapat disetujui MenPAN-RB RI.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Motor Retro Klasik 2024, Harga Ramah di Kantong, Desain Elegan dan Nyaman

BACA JUGA:Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap I 2024 Dibuka, Syarat dan Cara Mendaftar Klik di Sini

Tidak hanya itu, Pemda Bengkulu Selatan juga mengusulkan kouta formasi sesuai kebutuhan kekurangan pegawai. Artnya jumlah formasi yang akan diusulkan dipastikan banyak.

"Seleksi PPPK dan CPNS ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan pegawai daerah," pungkasnya.

Diketahui saat ini masih terdata ribuan tenaga honorer di Bengkulu Selatan yang sudah masuk database.

BACA JUGA:Motor Skutik Ini Jadi Saksi Bisu Jika Honda dan Yamaha Pernah Bersatu, Siapa yang Meniru?

BACA JUGA:Gaji Minimum Pekerja Naik di Tahun 2024, Berikut Daftar Gaji Buruh di 35 Provinsi di Indonesia

Mulai dari honorer guru, tenaga kesehatan, tenaga teknis, Satpol PP dan pemadam bahaya kebakaran.

Begitu juga dengan para lulusan sarjana, saat ini masih banyak yang belum mendapat pekerjaan.

Apalagi Kabupaten Bengkulu Selatan sejak beberapa tahun terakhir tidak melakukan perekrutan CPNS.

Hanya perekrutan PPPK itupun jumlahnya terbatas. (red)

Sumber: bupati bengkulu selatan