Benar Benar Gila! China Produksi Mobil Terbang, Uji Coba Sudah Dilakukan, Berikut Penjelasannya

Benar Benar Gila! China Produksi Mobil Terbang, Uji Coba Sudah Dilakukan, Berikut Penjelasannya

MOBIL ETRBANG: Inilah penampakan mobil terbang buatan China -istimewa-raselnews.com

RASELNEWS.COM - China benar benar gila. Belakangan ini China dikabarkan sedang memproduksi mobil terbang.

Bahkan mobil terbang buatan China ini sudah pernah dilakukan uji terbang di Dubai Uni Emirat Arab.

Rencananya mobil terbang ini akan dijadikan sebagai taksi masa depan yang dapat mengangkut dua penumpang untuk melintasi kota.

BACA JUGA:China Luncurkan Mobil Raja Jalanan, Ditarget Untuk Membunuh Land Cruiser, Seperti Ini Spesifikasinya

BACA JUGA:Mini Cooper Seharga Rp 120 Jutaan Hadir di Indonesia, Sudah Terjual 16 Ribu Unit, Ini Speknya

Mobil terbang buatan China ini diberi nama Xpank X2 yang diproduksi oleh sebuah perusahaan yang berbasis di Guangzu.

Mobil terbang Xpeng X2 itu menawarkan teknologi futuristik untuk mengangkut warga melintasi kota-kota lewat udara.

Saat demonstrasi di Dubai dilakukan tanpa awak xpenging mengeklaim mereka sudah melakukan tes penerbangan dengan penumpang pada Juli tahun 2021.

BACA JUGA:Honda Brio Dapat Pesaing Berat, Hyundai Luncurkan 5 Mobil Baru, Pertengahan Februari Meluncur Di Indonesia

BACA JUGA:Butuh Dana Darurat? Pinjaman Online Tanpa Agunan di Bank BCA Jadi Solusi, Plafon Rp 100 Juta Bunga 1 Persen

Spesifikasi kendaraan dirancang ramping mengandalkan Tenaga dari 8 baling-baling. Mobil terbang Xpank X2 buatan China ini bisa melaju dengan kecepatan maksimum hingga 130 km/jam.

Kecepatan ini berbeda jauh dari pesawat terbang atau helikopter yang bisa melaju lebih cepat.

Taksi terbang ini menawarkan kepraktisan perjalanan pribadi.

BACA JUGA:Lupakan Dulu Toyota Alphard dan Vellfire, MPV Diesel Ini Lebih Murah, Irit dan Muat 12 Penumpang

BACA JUGA:9 HP Harga 2 Jutaan RAM 8/256 GB, Snapdargon 5G? Ini Daftarnya

Mobil terbang ini menggunakan tenaga berbasis listrik. Rencananya mobil terbang buatan China ini akan diluncurkan tahun ini dnegan harga sekitar Rp2,1 miliar.

Beberapa pihak menyebut Xpank X2 tidak mirip dengan mobil namun lebih menyerupai Drone besar.

Namun produsen menyebut Xpank X2 adalah mobil karena masih bisa digunakan pada jalan umum.

BACA JUGA:Lupakan Dulu Toyota Alphard dan Vellfire, MPV Diesel Ini Lebih Murah, Irit dan Muat 12 Penumpang

BACA JUGA:9 HP Harga 2 Jutaan RAM 8/256 GB, Snapdargon 5G? Ini Daftarnya

Desain juga lebih mirip dengan mobil pada umumnya, hanya saja di bagian atap dan bagian atas bagasi telah dilengkapi dengan batang yang berfungsi untuk mengangkat mobil tersebut ke udara.

Dimensi mobilnya sendiri hadir dengan suguhan besar serta dibekali dengan wheelbase yang panjang pula di depannya mobil terbang xpank Aero dibekali dengan lampu LED berbentuk x serta ada dua wiper yang ditempatkan di bagian kaca untuk menyapu kotoran atau air hujan.

BACA JUGA:All New Honda Stylo 160 Resmi Mengaspal di Indonesia, Ada 2 Tipe dan 6 Warna, Segini Harganya

BACA JUGA:Ketika Honda ADV 160 Dimodifikasi, Desain Makin Sporty, Bisa Bikin Yamaha dan Suzuki Iri Nih

Penggerak yang dapat mengangkat mobil ini ditempatkan di bagian atas.
Para engineir xpank juga telah memberikan sebuah pengunci yang agar balingbaling tetap aman ketika mobil digunakan melaju di jalan raya.

Kendaraan terbang ini akan menjadi bagian dari masa depan perusahaan namun kendaraan tersebut masih menghadapi sejumlah tantangan yakni terkait teknologi untuk berhenti dan turun ke tanah.

BACA JUGA:Skutik All New Aprilia Sr GT 2024, Motor yang Terinspirasi MotoGP, Desain Sporty Performa Luar Biasa

BACA JUGA:7 Smartphone Layar Lengkung Termurah 2024: RAM 12/256 GB, Proseseor Snapdragon, Kamera 100 MP

Kemudian terkait persetujuan peraturan yang akan dijadikan regulasi untuk mengoperasikan mobil terbang ini juga masih harus didorong.

Sumber: dikutip dari berbagai sumber