Mobil Terlaris di Indonesia, Kijang Innova Nomor Satu Avanza Kalah Jauh, Berikut 10 Mobil Terlaris di Indonesi

Mobil Terlaris di Indonesia, Kijang Innova Nomor Satu Avanza Kalah Jauh, Berikut 10 Mobil Terlaris di Indonesi

Kijang Innova mobil terlaris di Indonesia tahun 2023-istimewa-raselnews.com

RASELNEWS.COM - Peminat kendaraan roda empat di Indonesia tahun 2023 cukup tinggi.

Jumlah penjualan mobil di Indonesia sepanjang tahun 2023 cukup bagus, bahkan bisa terjual ribuan unit setiap bulan.

Mobil terlaris di Indonesia sepanjang tahun 2023 adalah Toyota Innova. Mobil Kijang Innova terjual 7.463 unit sepanjang dari januari hingga Agustus di Indonesia.

BACA JUGA:Pertanda Buruk! Gunung Es Antartika Mencair, Bunga Bermekaran di Gunung Itu, Para Ilmuan Mulai Cemas

BACA JUGA:Rekrutmen PPPK 2023 di Bengkulu, Pemerintah Siapkan 4 Formasi Khusus Disabilitas, Ini Lokasi Penempatannya

Tingginya penjualan Kijang Innova mampu menggusur posisi Toyota Avanza yang selama ini menjadi langganan urutan pertama mobil terlaris di Indonesia.

Mobil Kijang Innova diminati karena dinilai lebih cocok untuk mobil keluarga. Ciri khas mobil ini adalah ruang kabinnya yang luas, begitu pula pada ruang kakinya.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Lakalantas di Seluma, Satu Meninggal Dunia, Satu Kritis

BACA JUGA:Daftar Nama 59 Calon Komisioner KPU Bengkulu Selatan 2023-208 yang Lolos Seleksi Berkas

Kabinnya bisa memuat sampai 7 bahkan 8 orang penumpang. Selain lapang, ruang kabin Kijang Innova 2021 terasa nyaman dan membuat para penumpang betah berlama-lama di dalam mobil.

Tidak ada pula kebisingan dari suara mesin, sehingga ruang kabin lebih senyap.

Terdapat sandaran punggung dan paha untuk mendukung postur tubuh dengan sangat baik.

BACA JUGA: Larangan ASN di Medsos Selama Pemilu 2024: Like, Komen, Share dan Foto Bareng

BACA JUGA:Bengkulu Kecipratan DBH Kelapa Sawit Rp106 Miliar, Digunakan untuk Bangun Jalan, Ini Rinciannya

Sumber: dikutip dari berbagai sumber