WASPADA! Wabah Demam Berdarah Kembali Berjangkit di Bengkulu Selatan, Ratusan Kasus Terjadi

WASPADA! Wabah Demam Berdarah Kembali Berjangkit di Bengkulu Selatan, Ratusan Kasus Terjadi

Petugas melakukan fooging di lokasi rumah warga yang terjangkit DBD-wawan-raselnews.coms

BACA JUGA:Mohon Maaf, Tiga Kategori Honorer Ini Sulit Diangkat PPPK, Ini Alasannya

Kemudian demam dengan suhu tubuh tinggi, muncul bintik bintik kemerahan pada kulit, terasa nyeri otot dan sendi, yyeri pada area belakang bola mata, manifestasi perdarahan (kulit, mukosa, pencernaan).

Kemudian, sekitar 1 dari 20 orang yang menderita DBD akan mengalami gejalah yang parah. Gejala demam berdarah yang parah biasanya dimulai dalam 24-48 jam setelah demam menghilang.

BACA JUGA:Pendamping PKH Jangan Lakukan Hal Ini Jika Tak Ingin Dipecat, Melanggar Juga Bisa Dipidana

BACA JUGA:Lelang 4 Jabatan Eselon IIb Di Bengkulu Selatan Masih Sepi Peminat, Belum Ada Yang Ambil Formulir

Tanda peringatan DBD parah yakni sakit perut, nyeri saat ditekan, muntah (minimal 3 kali dalam 24 jam), pendarahan dari hidung atau gusi, muntah darah, atau darah dalam tinja, lelah, gelisah, atau mudah tersinggung.

Masa inkubasi DBD biasanya 4 - 7 hari. Saat menderita DBD biasanya trombosit akan terus turun. cara mengatasinya dengan banyak minum air putih dan mengkonsumsi makanan yang dapat menaikkan trombosit. (red)

Sumber: kepala dinas kesehatan bengkulu selatan