Dituduh Selingkuh, Kades Disidang Adat, Inspektorat Seluma Lakukan Penelusuran
Kades di wilayah Kecamatan Ilir Talo saat melapor Polres Seluma, beberapa waktu lalu-dok-raselnews.com
Setelah kades mendekat, El menyampaikan permintaan meminjam uang Rp 100 ribu kepada Kades untuk keperluan membayar arisan.
BACA JUGA:Waktu yang Tepat untuk Diam, Percuma Saja Bicara, Tak Ada Manfaatnya
BACA JUGA:Motor Hilang, Segera Lakukan Pemblokiran STNK, Bisa Offline atau Online, Begini Caranya
"Awalnya saya sedang ke kebun untuk mengusir monyet, lalu kedua orang tersebut memanggil saya dan bermaksud ingin meminjam uang. Saat itu saya di pondok hanya sekitar 10 menit," ujar Kades.
Namun kades tidak menyangka aktivitas tersebut ternyata direkam oleh beberapa orang dan menarasikan bahwa dirinya berselingkuh dan berzinah.
BACA JUGA:Skutik Kymco Dink R 150 Pesaing Yamaha NMAX dan Honda PCX Resmi Mengaspal, Harga?
BACA JUGA:Waspada Oli Palsu! Berikut Tips Menghindari Pelumas Kendaraan Palsu yang Marak Beredar di Pasaran
Kades tidak terima dan melapor ke Polres Seluma. Mengenai pemeriksaan yang dilakukan Inspektorat Seluma kades mengaku siap.
Bahkan kata dia kedua wanita yang dituduhkan berselingkuh dengan kades juga siap memberikan keterangan bersama suaminya.
BACA JUGA:Jangan Sampai Menyesal! 7 Hal Penting Ini Wajib Dilakukan Saat Membeli iPhone
BACA JUGA:Tanpa Ribet! Bayar Tagihan PDAM Cukup Lewat DANA, Begini Caranya
Karena mereka juga merasa nama baiknya tercemar atas isu itu.
"Saya tidak terima dituduh selingkuh apalagi berzinah, bahkan suami dari wanita tersebut juga bersedia dipanggil bersama sama untuk menjelaskan faktanya," pungkasnya. (red)
Sumber: inspektur ipda seluma