Biasakan Hidup Sehat Setiap Hari! Lakukan Hal Ini Agar Terhindar Berbagai Penyakit

Biasakan Hidup Sehat Setiap Hari!  Lakukan Hal Ini Agar Terhindar Berbagai Penyakit

Membangun Kebiasaan Sehat Setiap Hari! Lakukan Hal Berikut Ini Agar Terhindar Dari Berbagai Penyakit!-Istimewa-IST, Dokomen

BACA JUGA:Selain Baik untuk Perokok, Ini 13 Manfaat Susu Beruang yang Tak Terduga

Olahraga atau aktivitas fisik dibutuhkan oleh semua kelompok usia dan kondisi, namun perlu disesuaikan dengan kondisi kesehatan masing-masing individu.

Misalnya, seseorang tanpa masalah jantung boleh melakukan olahraga kardio, tetapi bagi mereka yang memiliki masalah jantung, perlu mencari alternatif olahraga yang lebih ringan dan aman.

Untuk anak-anak, pilihlah olahraga yang tidak berbahaya dan sesuai dengan usia mereka.

Durasi olahraga juga penting, disarankan antara 30 menit hingga 1 jam, agar tubuh tidak terlalu lelah dan tidak menimbulkan penyakit.

BACA JUGA:Dirjen Pajak Perketat Syarat Buka Rekening Bank Baru, Ini Manfaatnya

BACA JUGA:Banyak Belum Tahu! Kentang Panggang Ternyata Bermanfaat Bagi Penderita Diabetes Tipe 2

Selain itu, intensitas olahraga harus disesuaikan; disarankan 2-3 kali per minggu.

Konsumsilah makanan dengan gizi seimbang, untuk mengatur porsi makanan dengan baik.

Pilih karbohidrat kompleks seperti nasi merah, gandum, dan oatmeal, karena karbohidrat kompleks memiliki indeks glikemik yang lebih rendah, baik untuk menjaga kadar gula darah.

Namun, jika ingin mengonsumsi karbohidrat sederhana, pastikan porsinya tidak berlebihan.
Contoh lain sumber karbohidrat adalah jagung dan kentang, yang juga mengandung karbohidrat kompleks.

BACA JUGA:Manfaat dan Efek Samping Labu Siam Bagi Kesehatan, Simak Cara Benar Mengolahnya

BACA JUGA:Cara Mengolah Daun Kemangi yang Benar! Rasakan 6 Manfaatnya untuk Kesehatan

Selanjutnya adalah protein, yang terbagi menjadi protein hewani dan nabati.

Keduanya penting, namun protein hewani sangat dibutuhkan terutama bagi anak-anak yang sedang dalam masa pertumbuhan.

Contoh protein hewani adalah daging sapi, daging ayam, ikan, dan seafood.
Sementara itu, protein nabati banyak terdapat dalam kacang-kacangan seperti tempe, tahu, dan susu kedelai.

Jangan lupa konsumsi sayur dan buah setiap hari, karena sayur mengandung serat yang bermanfaat untuk pencernaan, serta vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh.

BACA JUGA:8 Penyebab Mobil Tidak Bisa Menyala Saat Distarter, Begini Gejala dan Solusinya

BACA JUGA:Waspada! Luka Kecil Bisa Berakibat Fatal, Kenali Bahaya dan Gejala Tetanus

Sumber: