Tahun 2025 ASN Dibagi 3, Tenaga Honorer Harus Bersiap
Pendaftaran PPPK 2024! Mulai 2025 Akan Ada 3 Jenis ASN, Honorer Harus Bersiap-Istimewa-IST, Dokomen
Ketentuan serupa juga tercantum dalam poin ke-31 KepmenPANRB No. 348/2024, yang menyatakan bahwa pelamar yang sudah mengikuti seleksi PPPK namun tidak berhasil mengisi lowongan, dapat dipertimbangkan untuk menjadi PPPK Paruh Waktu.
BACA JUGA:Semua Dapat NIP, KemenPAN-RB Minta Seluruh Honorer Ikut Seleksi PPPK
BACA JUGA:Pendaftaran PPPK 2024 Segera Dibuka, Berikut Syarat Khusus Honorer
Pada KepmenPANRB No. 349/2024 tentang seleksi PPPK untuk Jabatan Fungsional Kesehatan, pengangkatan PPPK Kesehatan Paruh Waktu juga diatur dengan ketentuan yang mirip.
Namun, ketiga KepmenPANRB tersebut tidak menjelaskan secara detail apa saja pertimbangan PPK dalam mengajukan pengangkatan PPPK Paruh Waktu, maupun pertimbangan menteri dalam menyetujui atau menolak usulan tersebut.
BACA JUGA:Banyak yang Berusia Lanjut, Penjaga Sekolah Honorer Berharap Lulus PPPK Tahun Ini
BACA JUGA:Bukan Sekedar Formalitas, Ini Tujuan KemenPAN-RB Gelar Seleksi PPPK
Dengan adanya regulasi ini, jumlah jenis ASN yang sebelumnya hanya dua, kini bertambah menjadi tiga, yaitu PNS, PPPK, dan PPPK Paruh Waktu. (**)
Sumber: