Penyaluran Pupuk Bersubsidi Lewat i-Pubers, Diprediksi Sulitkan Sebagian Petani, Ini Alasannya

Penyaluran Pupuk Bersubsidi Lewat i-Pubers, Diprediksi Sulitkan Sebagian Petani, Ini Alasannya

tebus pupuk bersubsidi lewat aplikasi I-pubers akan menyulitkan sebagian besar petani-istimewa-raselnews.com

BENGKULU, RASELNEWS.COM - Kebijakan pemerintah memperbaiki tata kelola penyaluran pupuk bersubsidi di tanah air tujuannya sangat baik.

Agar pupuk bersubsidi tepat sasaran dan bisa sampai ke petani penerima manfaat.

Namun sepertinya kebijakan penyaluran pupuk bersubsidi lewat i-pubers atau integerasi pupuk bersubsidi ini sepertinya harus ditinjau ulang untuk beberapa daerah.

BACA JUGA:Kuota Solar di Bengkulu Dikurangi, Antrean Kendaraan di SPBU Mengular, Sopir Mengeluh

BACA JUGA:INI DIA 10 Besar Calon Anggota KPU Bengkulu Selatan 2023-2028

Karena bisa saja kebijakan ini semakin menyulitkan petani untuk mendapatkan pupuk bersubsidi.

Misalnya saja untuk sebagian wilayah di Bengkulu, sebagian besar petani di Bengkulu belum terlalu mengenal digitalisasi.

Dengan sistem penyaluran pupuk seperti selama ini saja masih banyak petani di Bengkulu yang kesulitan mendapatkan pupuk bersubsidi lantaran tidak tergabung dlaam kelompok tani.

BACA JUGA:Wajar Petani di Bengkulu Mengeluh Sulit Dapatkan Pupuk Bersubsidi, Ternyata Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Perilaku Zodiak Ini Paling Dibenci, Ada yang Suka Memaksa, Mungkin Kamu?

Bukannya petani tidak ingin bergabung dalam kelompok tani, tatapi kebanyakan petani tidak paham dan belum mengerti tentang cara pembentukan kelompo tani serta cara pengajuan rencana defenitif kebutuhan kelompok yang menjadi dasar penetapan kuota pupuk bersubsidi oleh pemerintah.

Hal ini dimaklumi, terutama untuk petani kopi di Bengkulu yang kebanyakan mereka bermalam di areal perkebunan kopi yang berada di pedalaman.

BACA JUGA:Sawit di Bengkulu Ngetrek, Hasil Panen Merosot Hingga 70 Persen, Ingin Buah Sawit Kembali Normal? Ini Caranya

BACA JUGA:Baliho Caleg Kian Masif, Bawaslu Bengkulu Ingatkan Tanggal 28 November

Sumber: dikutip dari berbagai sumber