Jangan Panik, Ini 7 Tips Atasi Mobil Menggalami Overheat

Jangan Panik, Ini 7 Tips Atasi Mobil Menggalami Overheat

Jangan Panik, Ini 7 Tips Atasi Mobil Menggalami Overheat-Istimewa-IST, Dokomen

RASELNEWS.COM - Mesin mobil yang mengalami overheat merupakan mimpi buruk bagi setiap pengemudinya.

Sebab, jika mobil mengalami overhat dan tidak ditanggani dengan benar maka bisa membuat merogoh kocek dalam-dalam.

Kejadian mesin mengalami masalah bisa terjadi terjadi kapan saja dan di mana saja, termasuk overheat pada mobil.

BACA JUGA:Wuling Hongguang EV: Mobil MPV Tanpa Bensin dengan Kabin Diklaim Lebih Lega Toyota Innova

BACA JUGA:Mobil Terlaris Juli 2024: Toyota Innova Terdepan, BYD Mobil Listrik Paling Diminati

Oleh karena itu penting bagi setiap pengemudi untuk memiliki pengetahuan dan kesiapan yang memadai dalam menangani situasi tersebut.

Overheat pada mobil akan terjadi ketika suhu mesin mengalami kenaikan di atas rata-rata.

Apabila tiba-tiba muncul asap dari kap mesin, bisa saja karena mesin yang overheat.


7 Tips Atasi Mobil Menggalami Overheat-Istimewa-IST, Dokomen

Jika indikator temperatur mobil menunjukkan panas berlebih (overheat), mobil akan mengalami kehilangan tenaga.

BACA JUGA:Mobil Sedan Bekas Murah, Irit, dan Nyaman! Lebih Baik dari Honda Jazz dan Toyota Yaris

BACA JUGA:Lynk & Co, SUV Canggih Calon Mobil Sejuta Umat! 10 Hari Terjual 10 Ribu Unit

Biasanya akan terdengar bunyi ping atau ketukan keras.

Hal ini bisa saja terjadi karena mesin terlalu panas (overheating).

Tidak perlu panik, ini tujuh langkah pengecekan yang bisa Anda lakukan ketika mesin overheat:

1. Menepi dan berhenti segera setelah cukup aman untuk melakukannya.

BACA JUGA:8 Penyebab Mobil Tidak Bisa Menyala Saat Distarter, Begini Gejala dan Solusinya

BACA JUGA:5 Merek Toyota yang Siap Mengguncang Pasar Mobil di Tahun 2024

Sumber: