Penjualan BBM bersubsidi Pertalite di SPBU Kutau Dihentikan, Belum Tahu Kapan Pelayanan Dibuka, Ini Sebabnya

Penjualan BBM bersubsidi Pertalite di SPBU Kutau Dihentikan, Belum Tahu Kapan Pelayanan Dibuka, Ini Sebabnya

Mobil Terbakar penyaluran BBM Bersubsidi jenis pertalet di SPBU Kutau dihentikan-dok-raselnews.com

Kejadian ini sempat menghebohkan pengendara yang sedang antre BBM, dan menimbulkan kepanikan petugas pengisian BBM.

BACA JUGA:PENGUMUMAN! Kemensos Buka Seleksi Pendamping PKH Pengganti 2023, Ada 1.173 Formasi, Ini Syaratnya

BACA JUGA:Manyoritas Pengguna Sepeda Listrik Tabrak Aturan, Didominasi Anak Anak, Berkendara Bebas di Jalan Raya

Sebelum terbakar, mobil pikap terlihat antre di mesin pompa nomor tiga. Saat akan maju untuk mengisi BBM, muncul percikan api dari samping kanan bodi pikap hingga menyala ke bagian lantai bak mobil.

Melihat kondisi tersebut, para pengantre BBM langsung mendorong pikap agar tidak terjadi ledakan di mesin pompa.

BACA JUGA:Sudah 2 Kendaraan di Bengkulu Selatan Terbakar Saat Antre BBM, Satu SPBU Disanksi Pertamina

BACA JUGA:Pengguna Sepeda Listrik Bisa Dipenjara dan Denda Rp 24 Juta, Jangan Main Main, Ini Penjelasannya

Tepat di dekat pos pengisian angin, mobil langsung meledak dan kobaran api membumbung tinggi. Api baru bisa dipadamkan setelah petugas Pemadam bahaya Kebakaran tiba di lokasi.

Tidak ada korban jiwa, SPBU Kutau juga tidak terbakar. Sementara Mobil yang terbakar sudah dievakuasi dari lokasi kejadian. (red)

Sumber: manager spbu kutau