Rezki Suami Mengalir Dari Segala Arah Jika Istri Lakukan Amalan Ini

Rezki Suami Mengalir Dari Segala Arah Jika Istri Lakukan Amalan Ini

Tanda tanda rezeki akan datang-istimewa-raselnews.com

BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Suami dan istri adalah tim dalam membina rumah tangga.

Untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat, keduanya harus bekerjasama.

Saat Suami bekerja mencari rezeki, istri bisa melakukan kegiatan yang bisa mendukung Suami agar rezki sang Suami tidak seret.

BACA JUGA:Semifinal Sepak Bola SEA Games 2023, Adu Strategi Pelatih, Tercium Aroma Balas Dendam

BACA JUGA:SEA Games 2023, Sore Ini Timnas Sepak Bola Indonesia Hadapi Vietnam, Pengamat Sebut Ini Lawan Berat

Jika istri ingin rezki suami mengalir tanpa batas, ada beberapa amalan yang bisa dilakukan.

Berikut ini ada beberapa amalan yang bisa dilakukan seorang istri agar rezeki suami mengalir tanpa batas.

Bertawakal kepada Allah SWT

Tawakal kepada Allah SWT adalah cara terbaik untuk meraih rezeki dan nikmat dari-Nya. Allah berfirman: “Dan siapa yang bertawakkal pada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan) nya.” (QS Ath Thalaq: 3).

BACA JUGA:434 Kantor Cabang BSI Siaga Akhir Pekan Ini, Berikut Lokasinya

BACA JUGA:Tanpa Ribet, KUR BSI 2023 Bisa Cair Hingga Rp500 Juta, 2 Minggu Dana Masuk Kantong

Bertawakal adalah salah satu amalan istri agar rezeki suami lancar, karena pasrah akan ketentuan Allah dan tidak banyak berburuk sangka terkait rizki yang diberikan.

Istri yang bertawakal kepada Allah tidak akan menaruh curiga atau buruk sangka kepada sang suami yang sedang mencari rezeki di luar rumah.

BACA JUGA:Maaf! Penerima Bansos 2023 untuk 7 Kategori Ini 'Dieksekusi' Kemensos

BACA JUGA:TPP ASN Cair, Pembayaran Dirapel 4 Bulan, Total Anggaran Capai Rp56 Miliar

Pandai Bersyukur

Amalan istri agar rezeki suami lancar ini sebenarnya bentuk syukurnya kepada Allah SWT dan termasuk amalan yang mulia. Sebab sebenarnya, apa yang diberikan oleh suami adalah rizki yang diberikan oleh Allah SWT.

Istri shalihah harus mensyukuri apa yang didapatkan suami baik sedikit ataupun lebih dari cukup.

BACA JUGA:Uang Lauk Pauk ASN Tahun 2024, Alokasi Pulau Sumatera Terkecil dan Papua Terbesar

BACA JUGA:Tambang Batubara di Kawasan Bentang Seblat Bengkulu Ditolak, 6000 Petisi Ditandatangani

Jangan pernah memaksa kehendak atau menuruti nafsu.

Jangan sampai rezeki yang didapatkan tidak halal karena hanya ingin memuaskan nafsu.

Sifat pandai bersyukur yang dimiliki oleh seorang istri akan memacu sang suami lebih giat lagi dalam berusaha.

BACA JUGA:Satpol PP Bengkulu Selatan Warning Pedagang Pasar Ampera, 2 Sanksi Siap Diterapkan

BACA JUGA:Peluk Keponakan, Paman Terancam Penjara 15 Tahun


Banyak Beristighfar

Allah berfirman: “Maka saya katakan pada mereka, ‘Mohonlah ampun pada Tuhanmu’, sesunguhnya Dia adalah Maha Pengampun, pasti Dia akan mengirimkan hujan padamu dengan lebat, memperbanyak harta dan anak-anakmu, mengadakan untukmu kebun-kebun dan mengadakan (juga di dalamnya) sungai-sungai untukmu.” (QS Nuh: 10-12).

BACA JUGA:Selalu Terbayang Wajah Adik, Kakak Penusuk Adik Kandung di Seluma Menyerahkan Diri

BACA JUGA:Kepada Kapolres Bengkulu Selatan, Pedagang Mengaku Pasar Kutau Tak Aman, Meja Saja Hilang

Kalimat istighfar dapat menjadi magnet penarik rezeki.

Selain dapat mengingt kekuasaan Allah dan membersihkan dosa, istighfar menjadi kunci diraihnya rezeki yang berkah.

Semakin sering istri beriistighfar maka akan menjauhkan suami dari perbuatan perbuatan yang salah dalam mencari rezeki.

Sumber: dikutip dari berbagai sumber