Jangan Takut Kekurangan Beras, Produksi Gabah di Bengkulu Melimpah, Pertahun Ratusan Ribu Ton

Jangan Takut Kekurangan Beras,  Produksi Gabah di Bengkulu Melimpah, Pertahun Ratusan Ribu Ton

Tanaman Padi siap panen-istimewa-raselnews.com

BACA JUGA:Fakta Air Terjun Banyumala, Surga Tersembunyi di Buleleng Bali, Airnya Sejuk dan Pemandangannya Eksotis

BACA JUGA:Pemerintah Alihkan Ekspor Minyak Sawit Ke Afrika, Tak Tanggung Tanggung Jumlahnya Mencapai 3 Juta Ton

Posisi penyumbang gabah terbanyak ke lima di Provinsi Bengkulu adalah Kabupaten Kaur.

Tahun 2020 Kabupaten kaur memproduksi gabah kering giling sebanyak 30.209,16 ton.

Kemudian pada tahun 2021 produksi turun menjadi    23.380,00 ton dan tahun 2022 produksi kembali naik menjadi 24.471,73 ton.

BACA JUGA:Mana Untungnya Tanam Kopi atau Kelapa Sawit, Berikut Hitungan dan Keunggulan Masing Masing, Baik untuk Pemula

BACA JUGA:Ingin Umur Panjang, Enam Makanan dan Minuman Yang Harus Dihindari Ala Orang Jepang

Sedangkan posisi keenam ada Kabupaten Rejang Lebong dengan produksi gabah kering giling tahun 2020 mencapai 27.427,83 ton.

Kemudian pada tahun 2021 produksi naik menjadi 28 068,00 ton. Tahun 2022 hasil produksi kembali bertambah menjadi 39.482,87 ton.

BACA JUGA:Wong Palembang Keren! Tekwan Masuk Sup Ikan Terpopuler di Dunia, Satu-satunya Dari Indonesia

BACA JUGA:Bintang Sepak Bola Dunia Luis Suarez Meninggal, Pernah Bela Barcelona, Begini Kiprahnya

Posisi ketujuh ditempati Kabupaten Bengkulu Utara. Tahun 2020 Kabupaten Bengkulu Utara memproduksi gabah kering giling sebanyak 23.366,52 ton.

Kemudian pada tahun 2021 produksi turun drastis menjadi 15.701,00 ton dan tahun 2022 kembali bangkit menjadi 19.651,80 ton.

BACA JUGA:Untuk Suami! Jangan Lakukan 3 Kesalahan Ini, Tidak Ada Kata Maaf Lagi, Tapi Nomor 3 Sering Terjadi

BACA JUGA:Selalu Tampil dan Berjiwa Muda, 3 Zodiak Ini Paling Percaya Diri

Posisi ketujuh ada Kabupaten Kepahiang. Tahun 2020 Kepahiang memproduksi gabah kering giling sebanyak 16.270,19 ton.

Kemudian tahun 2021 sebanyak 14.365,00 ton dan tahun tahun 2022 sebanyak 17.306,81 ton.

Sedangkan produksi terdikit ada di Kabupaten Bengkulu Tengah dan Kota Bengkulu.

Sedangkan luas lahan sawah yang rutin produksi di Provinsi Bengkulu tahun 2020 seluas 64.137,28 hektar.

BACA JUGA:Lima KWT di Seluma Dapat Suntikan Dana Segar Rp60 Juta, Ini Rincian KWTnya

BACA JUGA:4 Zodiak Pemalas, Rumah Berantakan Dibiarkan Saja

Kemudian tahun 2021 lahan sawah produksi seluas 55.705,00 hektar dan tahun 2022 seluas 58.663,78 hektar.

Lahan produksi terluas berada di Kabupaten Bengku Selatan. Tahun 2020 lahan sawah produksi di Bengkulu Selatan mencapai 13.661,95 hektar, tahun 2021 seluas 12.085,00 hektar dan tahun 2022 seluas 10.658,78 hektar.

Dengan potensi lahan sawah yang luas dan hasil produksi gabah kering giling yang melimpah, seharusnya Provinsi Bengkulu tidak kesulitan untuk memenuhi kebutuhan pangan lokal.

BACA JUGA:Mau Sukses Bisnis Kuliner, Ikuti Tips Dari Pakar Berikut!

BACA JUGA:Soal PPDB, Komisi IV DPRD Provinsi Bengkulu Panggil Disdikbud, Benarkah Ada Pungli?

Produksi gabah di Bengkulu ini sebenarnya adalah sebuah peluang bisnis yang bisa dikembangkan. Dengan produksi gabah kering yang melimpah, sangat memungkinkan dibuat industri beras unggul di daerah ini.

Peluang usaha kedua adalah jual beli sarana produksi pertanian (Saprodi). Lahan sawah yang luas tentu membutuhkan saprodi yang tidak sedikit. (red)



Sumber: data badan pusat statistik bengkulu